www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk film 2010 lihat Maro Charitra film 2010 Maro Charitra adalah sebuah film tragedi percintaan India berbahasa Telugu 1978 yang ditulis dan disutradarai oleh K Balachander 1 Film tersebut dibintangi oleh Kamal Haasan dan Saritha dalam peran utama dengan Madhavi dan Sarath Babu tampil dalam peran peran berpengaruh Film tersebut berkisah tentang percintaan lintas kebudayaan antara seorang pemuda Tamil dan seorang gadis Telugu Setelah perilisan film tersebut menjadi sebuah blockbuster dan masih menjadi kultus klasik Meraih keberhasilannya di Andhra Pradesh film tersebut dirilis di negara negara bagian tetangga Tamil Nadu dan Karnataka tanpa pengalihan bahasa ke dalam bahasa masing masing Balachander memenangkan penghargaan Sutradara Terbaik di Penghargaan Filmfare Selatan pada 1979 Kemudian pada 1981 Balachander membuat ulang film tersebut dalam bahasa Hindi dengan judul Ek Duuje Ke Liye dimana Kamal Haasan mempersembahkan kembali perannya Namun Saritha pemeran utama perempuannya digantikan oleh aktris Punjabi Rati Agnihotri Remake Hindi nya juga meraih keberhasilan Kedua film tersebut masuk dalam 100 film India terbesar sepanjang masa menurut CNN IBN pada 2013 Maro CharitraPosterSutradaraK BalachanderProduserRama ArangannalDitulis olehK Balachander Ganesh PatroPemeranKamal HaasanSarithaMadhaviSarath BabuJ V Ramana MurthiP L NarayanaJaya VijayaS K MisroPenata musikM S ViswanathanSinematograferB S LokanathPenyuntingN R KittuDistributorAndal ProductionsTanggal rilis9 Mei 1978 1978 05 09 Durasi169 menitNegaraIndiaBahasaTelugu Daftar isi 1 Pemeran 2 Soundtrack 3 Penghargaan 4 Catatan 5 Referensi 6 Pranala luarPemeran suntingKamal Haasan sebagai Balu Saritha sebagai Swapna Madhavi Sarath Babu J V Ramana Murthi P L Narayana Jaya Vijaya S K MisroSoundtrack suntingMusik dan skor latar belakang nya dikomposisikan oleh M S Viswanathan dan lirik liriknya ditulis oleh Aatreya Bhale Bhale Mogadivoi S P Balu L R Eswari Kalisi Unte Kaladu Sukhamu S P Balu Ramola Padaharellaku Neelo Nalo S Janaki Vidhi Cheyu Vinthalanni Vani Jairam Ye Teega Poovuno Kamal Hasan P Suseela Ye Teega Poovuno pathos S P BaluPenghargaan suntingPenghargaan Acara Kategori Nominasi HasilPenghargaan Filmfare Selatan 2 1979 Sutradara Telugu Terbaik K Balachander MenangCatatan sunting Lal 2004 hlm 32 Reed 1984 hlm 234 Referensi suntingLal Ananda 2004 The Oxford companion to Indian theatre Oxford University Press ISBN 978 0 19 564446 3 Ramachandran T M 1982 Film World 19 Reed Sir Stanley 1984 The Times of India Directory and Year Book Including Who s who Bennett Coleman Southscope July 2010 Side A South Scope July 2010 Pranala luar suntingMaro Charitra di IMDb dalam bahasa Inggris nbsp Artikel bertopik film India ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Maro Charitra film 1978 amp oldid 22097402