www.wikidata.id-id.nina.az
Mario Pasalic lahir 9 Februari 1995 adalah pemain sepak bola Kroasia yang bermain sebagai gelandang tengah untuk klub Serie A Atalanta dan tim nasional Kroasia Mario PasalicInformasi pribadiNama lengkapMario PasalicTanggal lahir9 Februari 1995 umur 28 Tempat lahirMainz JermanTinggi189 cm 6 ft 2 in 1 Posisi bermainGelandang tengahInformasi klubKlub saat iniAtalantaNomor88Karier junior2003 2005GOSK Kastel Gomilica2006 2013Hajduk SplitKarier senior TahunTimTampil Gol 2013 2014Hajduk Split32 11 2014 2020Chelsea0 0 2014 2015 Elche pinjaman 31 3 2015 2016 Monaco pinjaman 16 3 2016 2017 Milan pinjaman 24 5 2017 2018 Spartak Moskwa pinjaman 21 4 2018 2020 Atalanta pinjaman 68 14 2020 Atalanta33 7 Tim nasional 2009Kroasia U 142 0 2011Kroasia U 162 0 2011Kroasia U 1710 2 2013Kroasia U 194 2 2014 2016Kroasia U 2112 7 2014 Kroasia32 5 Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 14 57 17 Oktober 2021 UTC Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 20 42 11 Oktober 2021 UTC Daftar isi 1 Karier klub 2 Karier internasional 3 Referensi 4 Pranala luarKarier klub suntingPasalic mulai berlatih sepak bola di low tier GOSK KG sebelum bergabung dengan akademi muda Hajduk Split pada awal 2006 Seorang pemain muda internasional ia pertama kali mendapat pengakuan luas di musim 2011 2012 dengan mencetak 17 gol untuk tim U 17 meskipun berposisi sebagai gelandang dan pada pertandingan terakhir musim ini mencetak gol kemenangan untuk tim U 19 dalam pertandingan 3 2 melawan Hrvatski Dragovoljac di menit ke 90 yang mengamankan trofi juara mereka Selama pra musim ia didiagnosis mengidap infeksi Staphylococcus karena itu terpaksa melewatkan paruh pertama musim 2012 2013 2 Setelah sembuh ia membuat debut liga tim pertama pada 14 April 2013 dalam pertandingan melawan HNK Cibalia ketika ia masuk untuk menggantikan Ivan Vukovic di menit ke 90 Pada 30 Januari 2014 memutuskan bahwa Pasalic telah bergabung dengan Chelsea untuk biaya diyakini berada di kisaran sebesar 34m dengan opsi dipinjamkan kembali ke Hajduk untuk sisa musim ini Karier internasional suntingPada tanggal 14 Mei 2014 Pasalic berada di daftar 30 orang yang dibawa Niko Kovac untuk berpartisipasi dalam Piala Dunia FIFA 2014 Namun ia kemudian dicoret Referensi sunting Salinan arsip Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020 10 28 Diakses tanggal 2021 10 17 Duplancic Blaz 5 January 2013 Hajdukovih juniora Mario Pasalic vraca se nakon teske bolesti dalmacijanews com dalam bahasa Croatian Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013 01 08 Diakses tanggal 21 April 2013 Pemeliharaan CS1 Bahasa yang tidak diketahui link http www 24sata hr nogomet pasalic se vratio u split samo sam koncentriran na hajduk 351724 http www dailymail co uk sport football article 2548647 Chelsea talks teenage star Mario Pasalic make Croatias squad Brazil htmlPranala luar sunting Kroasia Profil Mario Pasalic pada nogometni magazin Mario Pasalic at hajduk hr Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Mario Pasalic amp oldid 22932438