www.wikidata.id-id.nina.az
Manifesto Russell Einstein adalah manifesto yang dinyatakan di London pada tanggal 9 Juli 1955 oleh Bertrand Russell di tengah berkecamuknya Perang Dingin Manifesto ini menyoroti bahaya yang ditimbulkan oleh senjata nuklir dan menyerukan kepada pemimpin dunia untuk mencari penyelesaian damai bagi konflik konflik internasional Penandatangan manifesto ini meliputi sebelas cendekiawan seperti Albert Einstein yang dilakukannya beberapa hari sebelum kematiannya pada tanggal 18 April 1955 Albert EinsteinBertrand RussellPenandatangan suntingMax Born Percy W Bridgman Albert Einstein Leopold Infeld Frederic Joliot Curie Herman J Muller Linus Pauling Cecil F Powell Joseph Rotblat Bertrand Russell Hideki YukawaPranala luar suntingOp Ed The 50 Year Shadow oleh Joseph Rotblat New York Times 17 Mei 2005 Meeting the Russell Einstein Challenge to Humanity Diarsipkan 2005 05 25 di Wayback Machine oleh David Krieger Oktober 2004 nbsp Artikel bertopik fisika nuklir atau fisika atom ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Manifesto Russell Einstein amp oldid 18614926