www.wikidata.id-id.nina.az
Majelis Rendah adalah salah satu dari dua kamar dalam sistem dua kamar di mana pasangan lainnya adalah Majelis Tinggi Di banyak negara majelis ini sering kali memiliki kekuasaan yang besar karena adanya batasan terhadap kekuasaan Majelis Tinggi Dalam sistem parlementer hanya Majelis Rendah yang dapat mengangkat kepala pemerintahan atau perdana menteri dan dapat pula menurunkan mereka melalui mosi tidak percaya Beberapa nama yang umum digunakan untuk Majelis Rendah lower house adalah Chamber of Deputies Chamber of Representatives Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia House of Assembly House of Commons Britania Raya House of Representatives Amerika Serikat Legislative Assembly National Assembly Duma Rusia Tweede Kamer Belanda Assemblee Nationale Prancis Congreso de los Diputados Spanyol Bundestag Jerman Nationalrat Austria Swiss Lok Sabha India Chamber des Representants Belgia Dewan Rakyat Malaysia Shugi in Jepang Sejm Polandia Lihat pula SuntingMajelis Tinggi Sistem dua kamar Artikel bertopik politik ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Majelis Rendah amp oldid 20817401