www.wikidata.id-id.nina.az
Louis Henry Sullivan adalah seorang arsitek Amerika yang lahir pada tanggal 3 September 1856 di dan meninggal pada tanggal 14 April 1924 di Chicago Amerika Serikat 1 2 Sullivan dikenal sebagai pembaharu dalam arsitektur Amerika yang dikenal dengan desain pencakar langitnya yang kaya estetika 1 2 Pada masa mudanya Sullivan dikenal kurang sabar untuk menempuh pendidikan di kelas dia hanya menempuh satu tahun pendidikan di Massachusetts Institute of Technology tempat dia menempuh pendidikan bersama William Ware arsitek bertema High Victorian Gothic 1 2 Pada akhir tahun 1873 Sullvan bekerja di Phladelphia dan menghabiskan waktu sebentar untuk bekerja di kantor Frank Furness seorang arsitek Amerika 1 2 Dia berpindah ke Paris dan di situ ia bekerja di Ecole des Beaux Arts Karya bangunan bangunan terkenalnya di anara lain adalah Auditorium Building Chicago 1887 89 Guaranty Building Buffalo New York 1894 95 sekarang bernama Prudential Building Wainwright Building St Louis Missouri 1890 91 dan Schlesinger amp Mayer department store 1898 1904 sekarang bernama the Sullivan Center di Chicago 1 2 Otobiografinya diterbitkan tidak lama setelah kematiannya 1 2 Gambar Louis Henry SullivanRujukan Sunting a b c d e f Inggris Louis Henry Sullivan Brittanica Diakses tanggal 20 juni 2014 Periksa nilai tanggal di accessdate bantuan a b c d e f Inggris Louis Henry Sullivan encyclopedia com Diakses tanggal 20 juni 2014 Periksa nilai tanggal di accessdate bantuan Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Louis Henry Sullivan amp oldid 18623254