www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini memuat Teks Tionghoa Tanpa bantuan render yang baik anda mungkin akan melihat tanda tanya kotak kotak atau simbol lainnya bukannya Karakter Tionghoa Dalam Buddhisme Vajrayana Lima Buddha Kebijaksanaan Tionghoa 金刚界五智如来 五方佛 juga dikenal sebagai Lima Tathagata Kebijaksanaan 五智如来 Wǔzhi Rulai Lima Buddha Agung dan Lima Jina dalam Sanskerta yang berarti penakluk atau kemenangan merupakan perumpamaan dari lima kualitas Buddha Istilah Buddha Kebijaksanaan Inggris dhyani buddha pertama kali di catat dalam Bahasa Inggris oleh seorang berkewarganegaraan Britania Raya yang menetap di Nepal Brian Hodgson 1 pada awal abad ke sembilanbelas dan tidak tertera dalam sumber sumber utama tradisional lainnya Kelima buddha tersebut merupakan subyek yang sering kali ditemukan dalam beragam mandala dari buddhisme Vajrayana Kelima Buddha tersebut merupakan subyek utama dari penyembahan dan meditasi dalam Buddhisme Shingon sebuah sekte Buddhisme Vajrayana yang didirikan di Jepang oleh Kukai Lukisan Buddha yang dilukis pada selembar kain The Dhyani Buddha Akshobhya Tibetan thangka late 13th century Honolulu Academy of Arts The background consists of multiple images of the Five Dhyani Buddhas Daftar isi 1 Asal usul 2 Nama nama 3 Kualitas 4 Lihat pula 5 Referensi 6 Pranala luarAsal usul SuntingLima Buddha Kebijaksanaan merupakan pengembangan selanjutnya berdasarkan elaborasi Yogacara mengenai konsep akan jnana para Buddha akan teori Trikaya Bahasa Sanskerta Tri berarti tiga kaya berarti tubuh sebagai sumper tiga tubuh Buddha Buddha buddha Kebijaksanaan merupakan aspek keseluruhan akan dharmakaya atau tubuh kenyataan yang mana mewujudkan prinsip akan pencerahan Pada awalnya dua buddha tampak mewakili kebijaksanaan dan kasih sayang mereka adalah secara berurutan Akṣobhya dan Amitabha Perbedaan selanjutnya mewujudkan aspek akan kekuatan atau kegiatan dan aspek akan keindahan atau kekayaan spiritual Dalam Sutra of Golden Light sebuah sutra Mahayana awal tokoh tokoh tersebut diberi nama Dundubishvara dan Ratnaketu tetap sejalan dengan waktu nama mereka berubah menjadi Amoghasiddhi dan Ratnasaṃbhava Figur yang berada di pusat menjadi dinamakan VairocanaKetika buddha buddha ini dilukiskan dalam mandala mereka tidak selalu memiliki warna yang sama atau dihubungkan dengan arah yang sama Pada umumnya Akṣobhya dan Vairocana dapat ditukarkan Ketika dipertunjukkan dalam mandala Vairocana Buddha buddha tersebut disusun demikian Akṣobhya avolakiteshvara timur Amoghasiddhi utara Vairocana sosok utama meditator Ratnasaṃbhava selatan Amitabha barat Nama nama SuntingNama nama dalam berbagai bahasa Sanskerta Tionghoa Jepang Tibet VietnamVairocana 大日如來 Dari Rulai毘盧遮那佛 Piluzhena Fo 大日如来 Dainichi Nyorai Nampar nangdze Nam nang Đại Nhật Như LaiAkṣobhya 阿閃如來 Ajiu Rulai 阿閃如来 Ashuku Nyorai Mitrugpa A Suc Bệ Như LaiAmitabha 阿彌陀佛 Emituo Fo or Amituo Fo 阿弥陀如来 Amida Nyorai Wopakme A Di Đa Như LaiRatnasaṃbhava 寳生如來 Baosheng Rulai 宝生如来 Hōshō Nyorai Rinchen Jung ne Rin jung Bảo Sanh Như LaiAmoghasiddhi 成就如來 Chengjiu Rulai 不空成就如来 Fukujōju Nyorai Don yo drub pa Don drub Bất Khong Thanh Tựu Như LaiKualitas SuntingAda terdapat jumlah yang besar mengenai hubungan setiap selement dari sebuah mandala sehingga mandala tersebut menjadi sebuah kode rahasia dan alat membantu visualisasi pemikiran dan peta konsep sebuah alat untuk mengerti dan mengurai lebih jelas makna sepenuhnya akan Dharma Beberapa termasuk Sekte Buddha Warna Elemen Simbolisme Arah mata angin Kebijaksanaan Skandha Mudra Arti Kilesa MusimBuddha Vairocana putih ruang ether roda Dharma tengah all accommodating bentuk jasmani rupa Pemutaran roda Dharma Memutar Roda Dharma kebodohan tidak adaVajra Akshobhya biru air tongkat vajra timur nondualis kesadaran memanggil bumi sebagai saksi menerima mendamaikan kemarahan kebencian musim semiPadma Amitabha merah api seroja barat inquisitive pencerapan meditasi samadi menarik menundukkan keegoisan kemelekatan musim panasRatna Ratnasambhava kuning emas tanah permata cintamani selatan equanimous perasaan kedermawanan memperkaya meninggikan kesombongan keserakahan musim gugurKarma Amoghasiddhi hijau udara angin wajra ganda wiswawajra utara all accomplishing pikiran bentuk bentuk mental ketidakgentaran melindungi meleburkan kecemburuan musim dinginLima Buddha Kebijaksanaan dilindungi oleh Lima raja Kebijaksanaan dan di Jepang sering digambarkan bersama dalam Mandala Dunia Dunia dan terdapat dalam Shurangama Mantra tertera dalam Sutra Shurangama Setiap dari mereka sering kali dilukiskan bersama dengan seorang permaisuri pendamping wanita menetapi wilayah Tanah suci mereka sendiri Di Asia Timur pemikiran untuk dilahirkan kembali di tanah suci merupakan titik tengah dari Buddhisme Tanah Suci Walaupun kelima Buddha tersebut memiliki tanah suci surga sepertinya hanya Sukhavati dari Amitabha dan untuk jangkauan yang lebih kecil Abhirati dari Akshobhya guru agung seperti Vimalakirti dan Milarepa berdiam di tanah suci surga ini dan Akanishtha dari Vajrayogini Heruka menarik perhatian dari planet bumi 2 Buddha Skt Sakti Pasangan Dhyani Bodhisattva Surga Bija MantraVairocana Tara Putih or Dharmadhatvishvari Samantabhadra Surga Tengah Akanistha Ghanavyuha OmAkshobhya Locana Vajrapani Surga bagian Timur Abhirati HumAmitabha Pandara 3 Avalokiteshvara Surga bagian Barat Sukhavati HrihRatnasaṃbhava Mamaki 4 Ratnapani Surga bagian Selatan Shrimat TrahAmoghasiddhi Tara Hijau 5 6 Visvapani Surga bagian Utara Prakuta AhLihat pula SuntingDaftar duapuluh delapan Buddha Trikaya Garbhadhatu Vajradhatu Dharmadhatu Garbha Vajra Dharma Dhatu RupaReferensi Sunting Bogle 1999 pp xxxiv xxxv 2008 Komentar lisan dariHighest Yoga Tantra oleh Venerable Bhikshu Geshe Ngawang Dakpa dari Tse Chen Ling Pusat FPMT San Francisco Diarsipkan 2011 07 28 di Wayback Machine Pandara The Shakti of Amitabha Mamaki The Shakti of Aksobhya chart of the Five Buddhas and their associations Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013 07 02 Diakses tanggal 2010 09 16 Symbolism of the five Dhyani Buddhas Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009 03 08 Diakses tanggal 2010 09 16 Bogle George Markham Clements Robert and Manning Thomas 1999 Narratives of the Mission of George Bogle to Tibet and of the Journey of Thomas Manning to Lhasa ISBN 81 206 1366 X Bucknell Roderick amp Stuart Fox Martin 1986 The Twilight Language Explorations in Buddhist Meditation and Symbolism Curzon Press London ISBN 0 312 82540 4Pranala luar SuntingFive Dhyani Buddhas Diarsipkan 2013 07 02 di Wayback Machine chart of the Five Buddhas and their associations Study Buddhism The Five Buddha Families and Five Dhyani Buddhas Five Dhyani Buddhas Diarsipkan 2006 02 12 di Wayback Machine Painting of the Five Buddhas at Padmaloka Symbolism of the five Dhyani Buddhas Color Symbolism In Buddhist Art The Berzin Archives Buddha Family Traits Buddha Families and Aspects of Experience Mark Schumacher Godai Nyorai Japanese Five Buddha of Wisdom Five Buddha of Meditation Five Jina Five Tathagatas Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Lima Buddha Kebijaksanaan amp oldid 23302469