www.wikidata.id-id.nina.az
Leptospermum scopariumLeptospermum scoparium foliage and flowersKlasifikasi ilmiahKerajaan PlantaeDivisi MagnoliophytaKelas MagnoliopsidaOrdo MyrtalesFamili MyrtaceaeGenus LeptospermumSpesies L scopariumNama binomialLeptospermum scopariumJ R Forst amp G Forst Leptospermum scoparium manuka atau pohon teh atau hanya Leptospermum adalah sebuah semak atau pohon kecil asli Selandia Baru dan Australia tenggara Bukti menunjukkan bahwa L scoparium berasal dari Australia sebelum terjadinya kekeringan Miosen yang akhirnya menyebar dari timur Australia ke Selandia Baru Sangat mungkin bahwa pada saat kedatangan di Selandia Baru L scoparium tumbuh terbatas di beberapa daerah sampai kedatangan orang Polinesia yang membuka hutan dengan membakarnya Saat ini L scoparium ditemukan di seluruh Selandia Baru tetapi sangat umum di pantai timur yang lebih kering dari Pulau Utara dan Pulau Selatan dan di Australia di Tasmania Victoria dan New South Wales Manuka dari Manuka Maori adalah nama umum yang digunakan bersama dengan jelly bush dan pohon teh di Australia dan juga di Selandia Baru Nama ini muncul karena Kapten Cook menggunakan daun tersebut untuk membuat minuman teh 1 Referensi sunting J T Salmon The Native Trees of New Zealand Reed 1973 ISBN 0 589 01340 8Pranala luar suntingIdentification and quantification of methylglyoxal as the dominant antibacterial constituent of Manuka Leptospermum scoparium honeys from New Zealand pranala nonaktif permanen Dresden University of Technology 21 January 2008 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Leptospermum scoparium amp oldid 19657431