www.wikidata.id-id.nina.az
Kopling sentrifugal atau sambatan mengempar adalah kopling dengan gaya sentrifugal untuk menghubungkan dua poros segaris dengan poros pemutar ditempatkan di dalam poros yang diputar 1 Input dari kopling dihubungkan dengan poros engkol mesin sedangkan output nya bisa menggerakan poros rantai atau sabuk 2 Thomas Fogarty yang juga menemukan balloon catheter juga dianggap sebagai penemu kopling sentrifugal pada tahun 1940 an walaupun mobil dengan kopling sentirifugal sudah ada sejak 1936 3 Kopling lalu lintas dari mobil Talbot pada 1930 an Daftar isi 1 Cara Kerja 2 Penggunaan 3 Keuntungan 4 Kerugian 5 Kopling sentrifugal cairan kering 6 Lihat juga 7 ReferensiCara Kerja suntingKetika Putaran mesin naik lebih tinggi maka lengan berpemberat di dalam kopling akan mengayun ke arah luar dan menekan kopling untuk berhubungan Jenis paling umum mempunyai bantalan gesek atau sepatu yang terpasang melingkar untuk menghubungkan poros tengah dengan bagian dalam dari rumah kopling Di poros tengah terdapat beberapa pegas yang terhubung dengan bantalan gesek Ketika poros tengah berputar cukup cepat maka pegas ini akan merenggang dan membuat bantalan gesek bersentuhan dengan permukaan gesek yang terhubung dengan bagian yang akan diputar Cara kerja ini bisa dibandingkan sebagagai kebalikan dari cara kerja rem drum Penggunaan suntingKopling sentrifugal biasa digunakan pada motor bebek skuter gokart peralatan berkebun mobil mainan bermesin besar sepeda bermesin dan gergaji mesin 4 nbsp Kopling Gergaji mesin Rantai mengelilingi sebuah sprocket di belakang kopling yang berputar bersama dengan drum luar Keuntungan suntingTidak perlu mekanisme pengontrol Lebih murah dari kopling jenis lain Menjaga mesin dari terbakar secara internal tidak mati ketika poros output dihentikan atau diperlambat Memutus beban ketika pada saat start atau idle stasioner Kerugian suntingKarena melibatkan gesekan maka akan ada tenaga yang hilang Karena melibatkan gesekan dan geseran maka tidak dianjurkan untuk penggunaan yang melebitkan beban berat dan membutuhkan torsi tinggiKopling sentrifugal cairan kering suntingAlat ini dipergunakan pada pesawat Taylor Aerocar pada akhir 1940 an dan awal 1950 an 5 Lihat juga suntingSaxomatReferensi sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Centrifugal clutches http batucyber com yusuf77 sciencecenter berita 143 kopling sentrifugal html pranala nonaktif permanen Salinan arsip Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012 05 15 Diakses tanggal 2012 05 24 siddeley com Salinan arsip Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012 05 08 Diakses tanggal 2012 05 24 Salinan arsip PDF Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 2011 06 11 Diakses tanggal 2012 05 24 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kopling sentrifugal amp oldid 25173836