www.wikidata.id-id.nina.az
Konsili Orange atau Sinode Orange terdiri dari dua sinode diadakan di Orange Prancis Yang pertama 441 membahas mengenai isu isu kegerejaan Yang kedua pada 529 menyelesaikan perselisihan antara pandangan Agustinus dan Semi Pelagianisme 1 Daftar isi 1 Pengaruh 2 Lihat pula 3 Referensi 4 Pustaka 5 Pranala luarPengaruh SuntingHasil dari konsili pertama sering dipakai pada debat modern mengenai penahbisan imam pendeta wanita Hasil dari konsili kedua berperan penting dalam menafsirkan pengajaran Santo Agustinus dan menjadi dasar dari doktrin dosa asal dan kejatuhan manusia Calvinisme Lihat pula SuntingAnugerah yang tidak dapat ditolakReferensi Sunting Tony Lane Runtut Pijar Sejarah Pemikiran Kristiani Jakarta BPK Gunung Mulia 2007 Hlm 81 82 Pustaka Sunting nbsp Wikisumber memiliki naskah asli yang berkaitan dengan artikel ini The Canons of the Council of Orange Canons of the Second Council of Orange A D 818 London 1882 Hefele Consiliengeschichte ii 291 295 724 sqq Eng transl iii 159 184 iv 152 sqq J Sirmond Concilia antiqua Gallia i 70 sqq 215 sqq Paris 1829 Pranala luar SuntingCanons of the Second Council of Orange nbsp Artikel bertopik Kristen ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Konsili Orange amp oldid 22425675