www.wikidata.id-id.nina.az
Konsili Ikonoklas Hieria adalah sebuah konsili Kristen pada tahun 754 yang menganggap dirinya sebagai konsili ekumenis namun kemudian ditolak oleh Konsili Nicaea Kedua 787 serta gereja gereja Katolik dan Ortodoks karena tidak ada dari lima patriark utama yang diwakili di Hieria Namun beberapa Protestan lebih memilihnya daripada Nicaea Kedua Konsili Hieria dipanggil oleh Kaisar Bizantium Konstantin V pada tahun 754 di istana Hieria di Chalcedon Konsili ini mendukung posisi ikonoklas kaisar dalam kontroversi ikonoklasme Bizantium mengutuk penggunaan ikonografi secara rohaniah dan liturgis sebagai sesat Lawan lawan konsili ini menggambarkannya sebagai Konsili Palsu Konstantinopel atau Konsili Tanpa Kepala karena tidak ada patriark atau perwakilan dari kelima patriarkat besar yang hadir takhta Konstantinopel kosong Antiokhia Yerusalem dan Aleksandria berada di bawah kekuasaan Islam sementara Roma tidak diminta untuk berpartisipasi Putusan putusannya diharamkan dalam Konsili Lateran 769 sebelum hampir seluruhnya dibatalkan oleh Konsili Nicaea Kedua pada tahun 787 yang menegaskan ortodoksi dan mendukung penghormatan terhadap gambar gambar suci Sumber suntingCormack Robin 2009 Art and Iconoclasm Dalam Jeffreys Elizabeth Haldon John Cormack Robin The Oxford Handbook of Byzantine Studies Oxford Handbooks Oxford University Press Pranala luar suntingCanons of the council in Nicene and Post Nicene Fathers nbsp Artikel bertopik agama atau kepercayaan ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Konsili Hieria amp oldid 25102515