www.wikidata.id-id.nina.az
Konflik Karen adalah konflik bersenjata yang meletus di Myanmar Burma dan dikenal sebagai perang saudara terpanjang di dunia 4 Gerakan nasionalis Karen telah berupaya untuk memperoleh otonomi atau kemerdekaan dari Myanmar 5 semenjak tahun 1949 Konflik ini berlangsung antara Uni Nasional Karen bahasa Burma ကရင အမ သ အစည အရ dengan angkatan bersenjatanya Pasukan Pembebasan Nasional Karen melawan Tatmadaw Myanmar Konflik KarenBagian dari Konflik internal di MyanmarTanggal1949 sekarangLokasiNegara Bagian Kayin Myanmar Burma HasilGencatan senjata pada tahun 2012Pihak terlibatMyanmar TatmadawSebelumnya Uni Burma 1948 1962 Junta militer 1962 2011 Uni Nasional Karen Pasukan Pembebasan Nasional Karen DKBA 5Tokoh dan pemimpinThein Sein Presiden Myanmar Min Aung Hlaing panglima tertinggi Wai Lwin Menteri Pertahanan Mantan komandan Sao Shwe Thaik 1948 1952 U Nu 1948 1962 Ba U 1952 1957 Win Maung 1957 1962 Ne Win 1962 1981 San Yu 1981 1988 Saw Maung 1988 1992 Than Shwe 1992 2011 Saw Mutu Say Poe sejak tahun 2008 Saw Tamlabaw 2000 2008 Bo Mya 1976 2000 Saw Ba U Gyi 1949 1950 Bo Nat Khann MwayKekuatan30 000 43 000 1951 1 6 000 7 000 2 4 000 1951 1 1 500 3 KorbanTidak diketahuiTidak diketahuiLebih dari 200 000 warga menjadi pengungsi internalAkibat konflik ini ratusan ribu orang Karen menjadi pengungsi internal dan banyak pula orang Karen yang melarikan diri ke Thailand 6 Catatan kaki sunting a b Richard hlm 88 Burma center for Ethnic Studies Jan 2012 Briefing Paper No 1 http www burmalibrary org docs13 BCES BP 01 ceasefires en pdf Myanmar Peace Monitor Stakeholders DKBA 5 Callahan M P Making Enemies War and Statebuilding in Burma Cornell University Press Ithaca London 2013 South A Burma s Longest war Anatomy of the Karen conflict Transnational Institute and Burma Center Netherlands Amsterdam 2011 hlm 6 South Burma s Longest war p 10 and Shirley L Worland Displaced and misplaced or just displaced Christian Displaced Karen Identity after Sixty Years of War in Burma PhD Philosophy at The University of Queensland March 2010 hlm 23Bacaan lanjut suntingCharney Michael W A History of Modern Burma Cambridge University Press 2009 Falla J True Love and Bartholomew Rebels on the Burmese Border Cambridge University Press New York 1991 Fredholm M Burma Ethnicity and Insurgency Praeger Westport 1993 Holliday I Burma Redux Global Justice and the Quest for Political reform in Myanmar Columbia University Press New York 2011 Hlaing Kyaw Yin Prisms on the Golden Pagoda Perspectives on national reconciliation in Myanmar National University of Singapore Press Singapore 2014 Keyes Charles F ed Ethnic Adaptation and Identity The Karen on the Thai Frontier with Burma Institute for the Study of Human Issues Philadelphia 1979 Keyes Charles F The Golden Peninsula Culture and Adaptation in Mainland Southeast Asia University of Hawaii Press Honolulu 1995 nbsp Artikel bertopik sejarah ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Konflik Karen amp oldid 20021060