www.wikidata.id-id.nina.az
Komando Distrik Militer 1312 Talaud atau Kodim 1312 Talaud merupakan satuan kewilayahan yang berada di bawah Korem 131 Santiago Kodam XIII Merdeka Kodim 1312 Talaud memiliki wilayah teritorial yang meliputi Kabupaten Kepulauan Talaud Kodim 1312 Talaud diresmikan pada tahun 2017 oleh Pangdam XIII Merdeka Mayjen TNI Ganip Warsito Kodim 1312 Talaud sebelumnya bagian dari Kodim 1301 Sangihe dan Talaud yang meliputi wilayah Kabupaten Kepulauan Talaud dan Kabupaten Kepulauan Sangihe Markas Kodim 1312 Talaud berada di Melonguane Kabupaten Kepulauan Talaud Komando Distrik Militer 1312DibentukDesember 2017Negara IndonesiaAliansiKorem 131 SantiagoCabangTNI Angkatan DaratTipe unitKodimBagian dariKodam XIII MerdekaMakodimMelonguaneBaret H I J A U TokohKomandanLetkol Inf Sigfried W PanahaSatuan suntingSatuan pelaksana Koramil 1312 01 Kabaruan Koramil 1312 02 Lirung Koramil 1312 03 Beo Koramil 1312 04 Rainis Koramil 1312 05 Esaang Koramil 1312 06 Nanusa Koramil 1312 07 Miangas Koramil 1312 08 MelonguaneKomandan suntingDaftar komandan Letkol Arm Gregorius Eka Setiawan S E 2017 2019 Letkol Czi Irwan Guptarochman N S T M M 1 2019 2021 Letkol Inf Agus Ariyanto 2021 2022 Letkol Inf Sigfried W Panaha S Sos 2022 Sekarang Referensi sunting beritafajar Kodim 1312 Talaud Laksanakan Kegiatan Pembinaan Teritorial Terpadu di Wilayah Koramil 1312 03 Beo Berita Fajar Timur Diakses tanggal 2022 02 04 nbsp Artikel bertopik Tentara Nasional Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Komando Distrik Militer 1312 amp oldid 23097805