www.wikidata.id-id.nina.az
Klobuk dalam bahasa Rusia klobuk merupakan sebuah hiasan kepala Gereja Oriental yang biasanya berwarna hitam yang dikenakan oleh para uskup dan patriarkat dan dalam tradisi Rusia juga oleh para biarawan dan biarawati dari zaman kuno tertentu Benda ini terdiri dari Kamilavkion berbentuk silinder dan datar dan ditutupi oleh kerudung hitam hingga mencapai bahu dan punggung Klobuk Patriark Feodor Nikitich Romanov 1619 33 Museum Kremlin Daftar isi 1 Galeria 2 Catatan 3 Referensi 4 Pranala luarGaleria Sunting nbsp Potret Dimitry dari Rostov 1651 1709 nbsp Foto Uskup metropolit Pavel Galkovski 1864 1937 ditembak selama pembersihan Stalin Ia mengenakan klobuk putih dan dua enkolpion termasuk panigia dan salib pektoral nbsp Ukiran Uskup Teofanus Zatvornik 1815 1894 santo ortodoks Rusia tahun 1860 nbsp Foto Bartolomeus I Patriarkat Ekumenis Konstantinopel dengan klobuk hitam dan enkolpionCatatan SuntingReferensi SuntingPhilippi Dieter 2009 Sammlung Philippi Kopfbedeckungen in Glaube Religion und Spiritualitat St Benno Verlag Leipzig ISBN 978 3 7462 2800 6 Pranala luar SuntingRussian monk wearking klobuk side view Metropolitan St Joseph of Petrograd in white klobuk Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Klobuk amp oldid 22619409