www.wikidata.id-id.nina.az
Kerek adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Tuban Jawa Timur Indonesia Kecamatan ini berjarak kurang lebih 22 km di sebelah barat daya pusat kabupaten Tuban Pusat pemerintahannya berada di desa Margomulyo KerekKecamatanNegara IndonesiaProvinsiJawa TimurKabupatenTubanPemerintahan CamatNanang Wahyudi S STPPopulasi Total75 328 1 jiwaKode pos62356Kode Kemendagri35 23 08Kode BPS3523160Luas109 5 km 1 Desa kelurahan17 desa Daftar isi 1 Geografi 1 1 Batas Wilayah 2 Pemerintahan 2 1 Pembagian administratif 3 Pendidikan 3 1 SMP sederajat 3 2 SMA sederajat 4 Referensi 5 Pranala luarGeografi suntingBatas Wilayah sunting Batas wilayah kecamatan ini adalah sebagai berikut Utara Kecamatan Jenu dan Kecamatan Tambakboyo Timur Kecamatan Merakurak Selatan Kecamatan Montong dan Kecamatan Singgahan Barat Kecamatan Tambakboyo dan Kecamatan BangilanPemerintahan suntingPembagian administratif sunting Kecamatan Kerek memiliki 17 desa yakni Gaji Gemulung Hargoretno Jarorejo Karanglo Kasiman Kedungrejo Margomulyo Margorejo Mliwang Padasan Sidonganti Sumberarum Temayang Tenggerwetan Trantang WolutengahPendidikan suntingDi kecamatan Kerek terdapat beberapa lembaga pendidikan antara lain SMP sederajat sunting SMP Negeri 1 Kerek SMP Negeri 2 Kerek SMP Negeri 3 Kerek MTs Al Hidayah Karanglo MTs Baitussalaf Gaji MTs Salafiyah Kerek MTs Sendang Dlingu SMA sederajat sunting SMA Negeri 1 Kerek MA Salafiyah Kerek MA Sendang DlinguReferensi sunting a b Jumlah Penduduk Kabupaten Tuban 2019 tubankab bps go id BPS Kabupaten Tuban 4 Maret 2020 Diakses tanggal 23 Februari 2021 Kecamatan Kerek Dalam Angka 2019 tubankab bps go id BPS Kabupaten Tuban 26 September 2019 Diakses tanggal 23 Februari 2021 Pranala luar suntingSitus web resmi nbsp Artikel bertopik kecamatan di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kerek Tuban amp oldid 25096772