www.wikidata.id-id.nina.az
Kemanasukaan atau keabritreran adalah sifat dari sesuatu yang ditentukan oleh kebetulan kemauan mendadak atau gerak hati dan bukan karena kebutuhan akal atau pendirian tertentu Istilah ini juga digunakan untuk menunjuk suatu pilihan yang dilakukan tanpa adanya patokan atau batasan 1 2 Linguistik SuntingPrinsip kemanasukaan semiotik adalah gagasan tentang kesepakatan sosial dapat menentukan makna pada semiosis tertentu kegiatan perilaku atau proses yang melibatkan tanda tanda termasuk produksi makna atau tanda tertentu 3 Contohnya lambang bahasa yang berupa bunyi memiliki sifat manasuka yakni tidak ada ketentuan atau hubungan antara lambang bunyi bahasa dengan konsep atau benda yang dirujuk 4 Kata kucing untuk hewan kucing dipilih secara manasuka dengan adanya kesepakatan bersama Catatan kaki Sunting The Definitive Glossary of Higher Mathematical Jargon Arbitrary Math Vault dalam bahasa Inggris 2019 08 01 Diakses tanggal 2019 11 19 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan arbitrariness Diakses tanggal 21 April 2018 via The Free Dictionary Chandler Daniel Semiotics for Beginners visual memory co uk Diakses tanggal 2019 11 19 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Prihantini Ainia 2015 07 30 Master Bahasa Indonesia Panduan Tata Bahasa Indonesia Terlengkap dalam bahasa Inggris Bentang B first ISBN 978 602 1246 43 6 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kemanasukaan amp oldid 16201423