www.wikidata.id-id.nina.az
Kebutuhan Oksigen Biokimia KOB atau Kebutuhan Oksigen Hayati KOH Biochemical Oxygen Demand disingkat BOD adalah analisis empiris untuk mengukur proses proses biologis khususnya aktivitas mikroorganisme yang berlangsung di dalam air Nilai KOB merupakan suatu pendekatan umum yang menunjukkan jumlah oksigen yang dibutuhkan oleh mikroorganisme untuk menguraikan zat organik terlarut dan sebagian zat zat organik yang tersuspensi di dalam air Di dalam pemantauan kualitas air KOB merupakan salah satu parameter yang digunakan untuk mengukur tingkat pencemaran air Pengukuran parameter ini dapat dilakukan pada air minum maupun air buangan Latar Belakang SuntingSuatu badan air pada umunya mengandung mikroorganisme yang berutugas untuk menguraikan buangan organik yang ada pada air Jumlahnya berubah ubah tergantung pada tingkat kebersihan air tersebut Jumlah mikroorganisme pada air yang tercemar bahan buangan biasanya lebih banyak dari air bersih tetapi bila air tersebut tercemar oleh bahan bahan kimia yang bersifat antiseptik maka jumlah mikroorganismenya juga relatif lebih sedikit Apabila hal ini terjadi maka diperlukan penambahaan mikroorganisme yang dapat hidup pada lingkungan tercemar tersebut 1 Referensi Sunting Wardhana Wisnu Arya 1995 Dampak Pencemaran Lingkungan Yogyakarta Andi ISBN 979 533 700 9 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan nbsp Artikel bertopik kimia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kebutuhan oksigen hayati amp oldid 24114924