www.wikidata.id-id.nina.az
Katalin Eva Novak 1 lahir 6 September 1977 menjabat sebagai Presiden Hungaria sejak 10 Mei 2022 dan merupakan perempuan pertama yang menduduki jabatan tersebut Ia pernah menjabat sebagai menteri pemerintah dan Anggota Parlemen di Hungaria serta wakil presiden partai Fidesz Katalin NovakPresiden HungariaPetahanaMulai menjabat 10 Mei 2022Perdana MenteriViktor OrbanPendahuluJanos AderMenteri Urusan KeluargaMasa jabatan 1 Oktober 2020 31 Desember 2021Perdana MenteriViktor OrbanPendahuluJabatan dibentukPenggantiJabatan dihapuskanAnggota Majelis NasionalPetahanaMulai menjabat 8 Mei 2018Informasi pribadiLahirKatalin Eva Novak6 September 1977 umur 46 Szeged HungariaPartai politikFideszSuami istriIstvan Attila VeresAnak3PendidikanUniversitas CorvinusUniversitas SzegedSitus webSitus web resmi Daftar isi 1 Pendidikan 2 Karier 3 Kehidupan pribadi 4 Pengakuan internasional 5 ReferensiPendidikan suntingSetelah menyelesaikan pendidikan menengahnya di Sekolah Menengah Endre Sagvari di Szeged pada tahun 1996 ia belajar Ekonomi di Universitas Corvinus dan Hukum di Universitas Szeged termasuk studi di Universitas Paris Nanterre Dia berbicara bahasa Prancis Inggris dan Jerman 2 Karier suntingNovak mulai bekerja di Kementerian Luar Negeri pada tahun 2001 dengan spesialisasi dalam masalah Uni Eropa dan Eropa Pada tahun 2010 menjadi penasihat menteri dan pada tahun 2012 diangkat sebagai Kepala Kabinet Kementerian Sumber Daya Manusia 2 Pada tahun 2014 ia menjadi Sekretaris Negara untuk Urusan Keluarga dan Pemuda di Kementerian Kapasitas Manusia menjadi Menteri pada Oktober 2020 Dia telah menjadi Wakil Presiden Fidesz sejak 2017 3 Pada 21 Desember 2021 Perdana Menteri Viktor Orban mengumumkan bahwa Novak akan menjadi calonnya dalam Pemilihan umum presiden Hungaria 2022 4 Kehidupan pribadi suntingKatalin Novak sudah menikah dan memiliki tiga anak Pengakuan internasional suntingPada tahun 2019 ia menjadi Dame dari Prancis Ordo Nasional Legiun Kehormatan 5 dan Komandan Order of Merit Republik Polandia 6 Referensi sunting Emberi Eroforrasok Miniszteriuma PDF kormany hu dalam bahasa Hungaria hlm 8 Diakses tanggal 20 Maret 2021 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan a b Biography novakkatalin hu Novak Katalin lesz a Fidesz allamfojeloltje telex dalam bahasa Hungaria 21 Desember 2021 Diakses tanggal 21 Desember 2021 Une proche d Orban recoit la Legion d honneur Le Monde fr dalam bahasa Prancis 2019 01 31 Diakses tanggal 2020 03 07 Nadanie orderow Prawo pl www prawo pl Diakses tanggal 2020 03 07 Templat Pemerintahan Orban Keempat Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Katalin Novak amp oldid 23325225