www.wikidata.id-id.nina.az
Kastel Edinburgh adalah benteng bersejarah yang mendominasi langit kota Edinburgh Skotlandia Benteng ini berdiri di atas bekas gunung berapi yang disebut Castle Rock Arkeolog memperkirakan manusia telah menduduki tempat tersebut paling tidak semenjak Zaman Besi abad ke 2 walaupun jenis permukiman saat itu masih belum jelas Istana kerajaan telah berdiri paling tidak dari masa David I pada abad ke 12 dan terus menjadi kediaman kerajaan hingga Penyatuan Mahkota Inggris dan Skotlandia pada tahun 1603 Semenjak abad ke 15 peran residensial istana ini telah berkurang dan pada abad ke 17 kastel ini digunakan sebagai barak militer Kepentingannya sebagai warisan nasional Skotlandia diakui dari awal abad ke 19 dan berbagai program restorasi telah dilancarkan Sebagai salah satu benteng terpenting Kerajaan Skotlandia Istana Edinburgh terlibat dalam banyak konflik bersejarah dari Perang Kemerdekaan Skotlandia pada abad ke 14 hingga Pemberontakan Jakobit pada tahun 1745 Istana ini telah dikepung beberapa kali kadang kadang berhasil dan kadang kadang tidak Kastel EdinburghEdinburgh SkotlandiaKastel EdinburghLetak Istana Edinburgh di EdinburghKoordinat 55 56 55 N 3 12 03 W 55 948611 N 3 200833 W 55 948611 3 200833 Koordinat 55 56 55 N 3 12 03 W 55 948611 N 3 200833 W 55 948611 3 200833Dibangun Telah diduduki semenjak Zaman Perunggu akhir bangunan istana saat ini berasal dari abad ke 12 hingga abad ke 21Digunakan Masih digunakanPemiliksaat ini Pemerintah SkotlandiaDibukauntuk umum YaPengawas Historic ScotlandKomandansaat ini Mayor Jenderal Nick Eeles 1 Komandan Daftar Gubernur Istana EdinburghPertempuran Perang Pengepungan dan pendudukan selama Perang Kemerdekaan Skotlandia 1296 1357 Pengepungan Lang 1571 1573 pengepungan tahun 1640 1650 1689 1745Sedikit bagian dari bangunan yang ada sekarang yang berasal dari masa sebelum Pengepungan Lang pada abad ke 16 karena pertahanan dari abad pertengahan sebagian besar telah dihancurkan oleh artileri Pengecualiannya adalah Kapel Santa Margaret dari awal abad ke 12 yang dianggap sebagai bangunan tertua di Edinburgh 2 Istana Kerajaan dan Balai Besar dari abad ke 16 walaupun bagian dalamnya telah diubah semenjak pertengahan era Victoria Di istana ini juga disimpan regalia Skotlandia yang disebut Kehormatan Skotlandia Selain itu di istana ini terdapat Memorial Perang Nasional Skotlandia dan Museum Perang Nasional Skotlandia Angkatan Bersenjata Britania Raya masih bertanggung jawab atas beberapa bagian istana walaupun kehadirannya saat ini bersifat seremonial dan administratif Beberapa bangunan istana menjadi museum untuk wisatawan Istana Edinburgh diurus oleh Historic Scotland dan merupakan salah satu tujuan wisata utama Skotlandia dengan lebih dari 1 2 juta pengunjung pada tahun 2011 3 Catatan kaki Sunting Scotland s Army Head installed as Edinburgh Castle Governor Ministry of Defence 30 March 2012 Diakses tanggal 13 June 2013 Pre 1750 Buildings in Edinburgh Old Town Conservation Area City of Edinburgh Council City Development Department Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012 06 14 Diakses tanggal 30 September 2009 Visits made in 2011 to visitor attractions in membership with ALVA Association of Leading Visitor Attractions Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013 10 07 Diakses tanggal 2014 01 04 Daftar pustaka SuntingAshmole Myrtle 1981 Harpers Handbook to Edinburgh Noel Collins ISBN 0 907686 00 1 Caldwell David H 1981 Royal Patronage of Arms and Armour Making Dalam Caldwell David H Scottish Weapons and Fortifications 1100 1800 John Donald ISBN 0 85976 047 2 Camden William 1607 Lauden or Lothien Britannia trans Philemon Holland Cruden Stewart 1981 The Scottish Castle edisi ke 3rd Spurbooks ISBN 0 7157 2088 0 Devine T M 2000 The Scottish Nation 1700 2000 Penguin ISBN 0 14 023004 1 Dictionary of National Biography London and Oxford Oxford University Press 1937 Driscoll S T Yeoman Peter 1997 Excavations within Edinburgh Castle in 1988 91 Society of Antiquaries of Scotland ISBN 0 903903 12 1 Dunbar John 1999 Scottish Royal Palaces The Architecture of the Royal Residences during the Late Medieval and Early Renaissance Periods Tuckwell Press ISBN 1 86232 042 X Fenwick Hugh 1976 Scotland s Castles Robert Hale ISBN 0 7091 5731 2 Fernie Eric 1986 Early Church Architecture in Scotland PDF Proceedings of the Society of Antiquaries of Scotland 116 393 411 Geoffrey of Monmouth 1966 Lewis G M Thorpe ed The History of the Kings of Britain Penguin Classics ISBN 0 14 044170 0 Gibson John Sibbald 1995 Edinburgh in the 45 Saltire Society ISBN 0 85411 067 4 Gillies James 1886 Edinburgh Past And Present Oliphant Anderson amp Ferrier ISBN 978 1 4086 6024 9 Grant James 1850 Memorials of the Castle of Edinburgh Oxford Oxford University Press Grant James c 1890 Old and New Edinburgh I Cassell and Co hlm 15 Gray W Forbes 1948 A Short History of Edinburgh Castle Edinburgh Moray Press Halkerston Peter 1831 A Treatise on the History Law and Privileges of the Palace and Sanctuary of Holyroodhouse Maclachlan and Stewart ISBN 978 1 4097 8829 4 Hardie Alastair M R 2004 Edinburgh s Castle in the Air London Serendpity ISBN 1 84394 111 2 Harris Stuart 2002 The Place Names of Edinburgh Their Origins and History London Steve Savage Publishers ISBN 978 1 904246 06 0 Howard Deborah 1995 Scottish Architecture from the Reformation to the Restoration 1560 1660 The Architectural History of Scotland Edinburgh University Press ISBN 978 0 7486 0530 9 Hussey Christopher 1931 The Work of Sir Robert Lorimer London Country Life Lynch Michael 1992 Scotland A New History Pimlico ISBN 0 7126 9893 0 McAdam David 2003 Edinburgh and West Lothian a landscape fashioned by geology Scottish Natural Heritage ISBN 1 85397 327 0 McGrail Thomas H 1940 Sir William Alexander First Earl of Stirling A biographical study Oliver amp Boyd McHardy Stuart 2007 Tales of Edinburgh Castle Luath ISBN 978 1 905222 95 7 MacIvor Iain 1981 Artillery and Major Places of Strength in the Lothians Dalam Caldwell David H Scottish Weapons and Fortifications 1100 1800 John Donald ISBN 0 85976 047 2 MacIvor Iain 1993 Edinburgh Castle B T Batsford ISBN 0 7134 7295 2 McKay Tam 2002 What Time Does Edinburgh s One O clock Gun Fire Cadies Witchery Tours ISBN 978 0 9522927 3 9 McKean Charles 1991 Edinburgh Portrait of a City Ebury Press ISBN 0 7126 3867 9 MacQuarrie Alan 2004 Medieval Scotland Kingship and Nation The History Press ISBN 0 7509 2977 4 McWilliam Colin Gifford John Walker David 1984 Edinburgh The Buildings of Scotland Penguin ISBN 978 0 14 071068 7 Masson Rosaline ed 1912 In Praise of Edinburgh an Anthology in Prose and Verse Constable and Co Moffat Alistair 2005 Before Scotland The Story of Scotland Before History Thames amp Hudson ISBN 0 500 05133 X Oldrieve W T 1914 Account of the recent discovery of the Remains of David s Tower at Edinburgh Castle PDF Proceedings of the Society of Antiquaries of Scotland 48 230 270 Paul James Balfour ed 1913 Accounts of the Lord High Treasurer of Scotland X Edinburgh H M General Register House Pitcairn Robert ed 1833 Criminal trials in Scotland from 1488 to 1624 2 Edinburgh William Tait Potter Harry 2003 Edinburgh Under Siege 1571 1573 Tempus ISBN 0 7524 2332 0 Salter Mike 1994 The Castles of Lothian and the Borders Folly Publications ISBN 1 871731 20 8 Scott Andrew Murray 2000 Bonnie Dundee John Donald ISBN 0 85976 532 6 Scott Moncrieff George 1965 Edinburgh ISBN 0 05 001829 9 Tabraham Chris 1997 Scotland s Castles BT Batsford Historic Scotland ISBN 0 7134 7965 5 Tabraham Chris Grove Doreen 2001 Fortress Scotland and the Jacobites Batsford ISBN 978 0 7134 7484 8 Tabraham Chris 2004 Edinburgh Castle Prisons of War Historic Scotland ISBN 1 903570 99 9 Tabraham Chris 2008 Edinburgh Castle Official Guide Historic Scotland ISBN 1 903570 33 6 Tyler Royall ed 1914 Calendar of State Papers Spain Volume 10 1550 1552 Wilson Daniel 1887 Notice of St Margaret s Chapel Edinburgh Castle PDF Proceedings of the Society of Antiquaries of Scotland 21 291 316 Wilson Daniel 1891 Memorials of Edinburgh in the Olden Time 1 edisi ke 2nd Adam amp Charles Black Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017 03 02 Diakses tanggal 2014 01 04 Pranala luar Sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Edinburgh Castle Situs Istana Edinburgh Diarsipkan 2015 09 02 di Wayback Machine Kastel Edinburgh informasi dari Historic Scotland Situs Memorial Perang Nasional Skotlandia Edinburgh Castle Royal Commission on the Ancient and Historical Monuments of Scotland basis data Canmore Images of Edinburgh Castle dari Royal Commission on the Ancient and Historical Monuments of Scotland nbsp Artikel bertopik bangunan dan struktur ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kastel Edinburgh amp oldid 23702897