www.wikidata.id-id.nina.az
Sendai 川内 code ja is deprecated Sendai merupakan kapal dari kapal penjelajah kelas Sendaimilik Angkatan Laut Kekaisaran Jepang Dia dinamai dari Sungai Sendai di selatan Kyushu Sendai merupakan kapal pemimpin dari kelasnya Seperti saudarinya dia awalnya ditujukan untuk menjadi kapal bendera untuk armada kapal perusak kecil Sendai sedang berlayar SejarahKekaisaran JepangNamaSendaiAsal namaSungai SendaiDipesan1920 Tahun Fiskal Pasang lunas16 Februari 1922Diluncurkan30 Oktober 1923Mulai berlayar29 April 1924 1 Dicoret5 Januari 1944NasibTenggelam 3 November 1943 saat Pertempuran Teluk Empress Augusta Laut Solomon 06 10 S 154 20 E 6 167 S 154 333 E 6 167 154 333Ciri ciri umumKelas dan jeniskapal penjelajah kelas SendaiBerat benaman5 195 ton panjang 5 278 t standar Panjang152 4 m 500 ft 0 in Lebar14 2 m 46 ft 7 in Sarat air4 9 m 16 ft 1 in Tenaga90 000 shp 67 000 kW Pendorong10 Pendidih tabung air Kampon 4 x Turbin bergir Kampon 4 Poros penggerakKecepatan353 kn 653 8 km h 406 2 mph Jangkauan5 000 nmi 9 000 km 6 000 mi pada 14 kn 26 km h 16 mph Awak kapal452Senjata7 Meriam laras tunggal 140 mm 5 5 in 50 2 Senapan anti pesawat 80 mm 3 in 40 4 Tabung torpedo 610 mm 24 in 4x2 48 Ranjau lautPelindungSabuk 64 mm 2 5 in Geladak 29 mm 1 1 in Pesawat yang diangkut1 Pesawat apungFasilitas penerbangan1 Ketapel pesawat terbang Daftar isi 1 Karier 2 Referensi 2 1 Catatan kaki 2 2 Buku 3 Pranala luarKarier suntingSendai dibangun oleh Mitsubishi di galangan kapal Nagasaki pada 29 April 1924 Segera setelah selesai dibangun dia langsung ditugaskan untuk berpatroli di Sungai Yangtze China Dia memainkan peranan penting dalam Pertempuran Shanghai Perang Tiongkok Jepang Kedua dan membantu mengamankan pendaratan pasukan Jepang di bagian selatan China Sendai dicoret dari daftar angkatan laut pada 5 Januari 1944 2 Referensi suntingCatatan kaki sunting Lacroix Japanese Cruisers hal 794 内令昭和19年1月 2 p 1 内令第四十九號 佐世保鎮守府在籍 軍艦 川内 右帝國軍艦籍ヨリ除カル 呉鎮守府在籍 驅逐艦 初風 驅逐艦 早苗 佐世保鎮守府在籍 驅逐艦 望月 舞鶴鎮守府在籍 驅逐艦 涼波 右帝國驅逐艦籍ヨリ除カル 略 昭和十九年一月五日 海軍大臣 嶋田繁太郎 Buku sunting Brown David 1990 Warship Losses of World War Two Naval Institute Press ISBN 1 55750 914 X D Albas Andrieu 1965 Death of a Navy Japanese Naval Action in World War II Devin Adair Pub ISBN 0 8159 5302 X Dull Paul S 1978 A Battle History of the Imperial Japanese Navy 1941 1945 Naval Institute Press ISBN 0 87021 097 1 Evans David 1979 Kaigun Strategy Tactics and Technology in the Imperial Japanese Navy 1887 1941 Naval Institute Press ISBN 0 87021 192 7 Howarth Stephen 1983 The Fighting Ships of the Rising Sun The drama of the Imperial Japanese Navy 1895 1945 Atheneum ISBN 0 689 11402 8 Jentsura Hansgeorg 1976 Warships of the Imperial Japanese Navy 1869 1945 Naval Institute Press ISBN 0 87021 893 X Lacroix Eric Linton Wells 1997 Japanese Cruisers of the Pacific War Naval Institute Press ISBN 0 87021 311 3 Whitley M J 1995 Cruisers of World War Two An International Encyclopedia Naval Institute Press ISBN 1 55750 141 6 Pranala luar suntingParshall Jon Bob Hackett Sander Kingsepp Allyn Nevitt Sendai class Light Cruiser Imperial Japanese Navy Page Diakses tanggal 2016 07 23 Catatan pergerakan Kapal penjelajah Jepang Sendai nbsp Artikel bertopik kapal dan transportasi air ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kapal penjelajah Jepang Sendai amp oldid 19706158