www.wikidata.id-id.nina.az
Kampanye Philadelphia 1777 1778 adalah sebuah inisiatif Britania dalam Perang Revolusi Amerika Serikat untuk menguasai Philadelphia yang saat itu merupakan pusat Kongres Kontinental Kedua Jenderal Britania William Howe setelah gagal menarik Jenderal Angkatan Darat Kontinental George Washington ke dalam pertempuran di utara New Jersey menaikkan pasukannya ke kapal dan menurunkan mereka di ujung utara Teluk Chesapeake Dari sana ia bergerak ke utara menuju Philadelphia Washington mempersiapkan pertahanan terhadap pergerakan Howe di Brandywine Creek namun diserang dan dikalahkan pada Pertempuran Brandywine tanggal 11 September 1777 Setelah berbagai pertempuran kecil dan manuver Howe berhasil masuk dan menduduki Philadelphia Washington kemudian gagal menyerang salah satu pertahanan Howe di Germantown sebelum mundur ke Valley Forge hingga akhir musim dingin Kampanye PhiladelphiaBagian dari Perang Revolusi Amerika SerikatPatung Anthony Wayne di Valley ForgeTanggal1777 1778LokasiNew Jersey Maryland Delaware dan PennsylvaniaHasilPendudukan Britania yang berakhir dengan evakuasi PhiladelphiaPihak terlibat United States Britania Raya Hesse KasselAnsbach BayreuthTokoh dan pemimpinGeorge WashingtonNathanael GreeneWilliam HoweHenry ClintonKekuatanSekitar 20 000 Sekitar 16 000 Kampanye Howe kontroversial karena meski berhasil menduduki ibu kota Amerika Serikat Philadelphia ia bergerak lambat dan tidak membantu kampanye John Burgoyne di sebelah utara yang berakhir bencana di Saratoga bagi Britania dan membawa Prancis ke dalam perang ini Jenderal Howe mengundurkan diri selama pendudukan Philadelphia dan digantikan oleh wakilnya Jenderal Sir Henry Clinton Clinton mengevakuasi tentaranya dari Philadelphia kembali ke New York City pada tahun 1778 untuk meningkatkan pertahanan kota tersebut dari kemungkinan serangan Prancis Amerika Serikat Washington mendesak pasukan Britania melintasi New Jersey dan berhasil mengadakan pertempuran di Monmouth Court House yang merupakan salah satu pertempuran terbesar dalam perang ini Pada akhir kampanye kedua belah pihak berada di posisi yang kira kira sama seperti awalnya Daftar isi 1 Catatan kaki 2 Referensi 3 Bacaan lanjutan 4 Pranala luarCatatan kaki suntingReferensi suntingBoatner Mark Mayo III Encyclopedia of the American Revolution New York McKay 1966 revised 1974 ISBN 0 8117 0578 1 Ferling John E The First of Men A Life of George Washington 2010 Freeman Douglas Southall Washington 1968 ch 12 14 Higginbotham Don The War of American Independence 1971 Ketchum Richard M 1997 Saratoga Turning Point of America s Revolutionary War New York Henry Holt ISBN 978 0 8050 6123 9 OCLC 41397623 Martin David G The Philadelphia Campaign June 1777 July 1778 Conshohocken PA Combined Books 1993 ISBN 0 938289 19 5 2003 Da Capo reprint ISBN 0 306 81258 4 Bacaan lanjutan suntingAnderson Troyer Steele The Command of the Howe Brothers During the American Revolution New York and London 1936 Buchanan John The Road to Valley Forge How Washington Built the Army That Won the Revolution Wiley 2004 ISBN 0 471 44156 2 Jackson John W With the British Army in Philadelphia 1777 1778 California Presidio Press 1979 ISBN 0 89141 057 0 McGuire Thomas J Battle of Paoli Mechanicsburg PA Stackpole Books 2000 McGuire Thomas J The Philadelphia Campaign Vol I Brandywine and the Fall of Philadelphia Mechanicsburg PA Stackpole Books 2006 ISBN 978 0 8117 0178 5 McGuire Thomas J The Philadelphia Campaign Vol II Germantown and the Roads to Valley Forge Mechanicsburg PA Stackpole Books 2007 ISBN 978 0 8117 0206 5 Taaffe Stephen R The Philadelphia Campaign 1777 1778 Lawrence University Press of Kansas 2003 ISBN 0 7006 1267 X Pranala luar suntingBibliography of the Continental Army Operations in the Pennsylvania Theater Diarsipkan 2010 06 08 di Wayback Machine compiled by the United States Army Center of Military History Templat Pennsylvania dalam Perang Revolusi Amerika Serikat Templat New Jersey dalam Perang Revolusi Amerika Serikat Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kampanye Philadelphia amp oldid 21994941