www.wikidata.id-id.nina.az
Kabinet Singapura merupakan kabinet yang dipimpin oleh Perdana Menteri yang ditunjuk oleh Presiden sebagai kepercayaan mayoritas Anggota Parlemen Kabinet Singapura dibentuk berdasarkan saran dari Perdana Menteri yang kemudian oleh Presiden memilih atau menunjuk menteri lain dari antara Anggota Parlemen untuk membentuk Kabinet Singapura Ada juga sekretariat dan dukungan administratif untuk Kabinet yang disediakan oleh Kantor Kabinet yang merupakan bagian dari pemerintahan negara yang mana dipimpin langsung oleh Sekretaris Kabinet 1 2 Kabinet yang telah dibentuk bertanggung jawab atas semua kebijakan pemerintah dan administrasi sehari hari dalam urusan negara Kabinet ini juga bertanggung jawab secara kolektif terhadap Parlemen dan terdiri dari Perdana Menteri Wakil Perdana Menteri serta para menteri yang bertanggung jawab atas kementerian Komunikasi dan Informasi Kementerian Kebudayaan Komunitas dan Pemuda Kementerian Pertahanan Kementerian Pendidikan Kementerian Lingkungan dan Sumber daya Air Kementerian Keuangan Kementerian Luar Negeri Kementerian Dalam negeri Kementerian Kesehatan Kementerian Hukum Kementerian Tenaga kerja Kementerian Pembangunan Sosial dan Keluarga Kementerian Perdagangan dan Industri dan Kementerian Transportasi 3 Daftar isi 1 Gaji 2 Pemerintah 3 Kabinet Saat ini 4 Daftar Kabinet Singapura 5 Daftar Pustaka Gaji Sunting Para menteri Singapura termasuk dalam menteri yang mendapat bayaran yang tinggi di dunia Pada tahun 2011 sebelum dilakukan peninjauan gaji Perdana Menteri Singapura digaji sebesar 3 07 juta Dolar Singapura Semetara gaji yang didapatkan pejabat tingkat menteri berkisar antara 1 58 juta hingga 2 37 juta Dolar Singapura 4 Akan tetepi pada 21 Mei 2011 Perdana Menteri Singapura menunjuk sebuah komite untuk melakukan peninjauan terhadap gaji Perdana Menteri Serta Presiden pemegang kekuasaan politik dan Anggota Parlemen Kemudian gaji dari Perdana Menteri mengalami pengurangan atas saran dari pihak komite Hal itu menimbulkan perdebatan di Parlemen hingga akhirnya mereka menyetujui keputusan tersebut Pada akhirnya gaji dari Perdana Menteri dikurangi sekitar 36 termasuk penghapusan pensiunnya menjadi 2 2 juta Dolar Singapura atau sekitar 1 7 juta US dollar Meskipun telah dilakukaan pengurangan terhadap gaji perdana Menteri gaji tersebut masih tetap menjadi bayaran tertinggi di dunia untuk pempimpin politik 5 Pemerintah Sunting Negara Singapura merupakan negara republik yang berdaulat negara itu merdeka dan berdaulat pada tahun 1965 serta mewarisi sistem hukum yang didasarkan pada hukum Inggris Sistem hukum tersebut telah berkembang untuk memenuhi kebutuhan negara dan untuk mencerminkan sistem politik di mana ia beroperasi Ada pula organ negara atau lembaga pemerintahan yang disediakan oleh konstitusi tertulis untuk membentuk hukum tertinggi Singapura Konstitusi tersebut menetapkan prinsip prinsip dasar dan kerangka dasar untuk tiga organ negara yang terdiri dari Eksekutif Legislatif dan Peradilan Di sisi lain kepala negara Singapura adalah seorang Presiden yang dipilih langsung oleh rakyat dengan mengikuti perubahan konstitusi yang mendasar pada tahun 1991 Presiden yang terpilih memiliki kekuasaan veto tertentu atas pemerintah yang dapat dijalankan oleh Presiden dengan kebijaksanaan dalam situasi tertentu Di luar wilayah wilayah di mana Konstitusi mengizinkan kekuasaan diskresioner Presiden Presiden harus bertindak sesuai dengan saran Kabinet Selain itu berdasarkan pasal 25 Konstitusi Presiden yang akan memilih Perdana Menteri dengan keputusan dan tindakan yang telah dipertimbangkan atas saran dari Perdana Menteri Presiden juga dapat menunjuk Menteri lain yang ada diantara Anggota Parlemen 6 Eksekutif terdiri dari Kabinet yang bertanggung jawab atas arahan umum Pemerintah dan bertanggung jawab kepada Parlemen Kemudian ada juga legislatif yang terdiri dari Parlemen dan merupakan otoritas legislatif yang bertanggung jawab untuk membuat undang undang Ada juga kehakiman yang memiliki fungsi untuk secara mandiri mengelola keadilan dimana peradilan yang ada dilindungi oleh Konstitusi Perdana menteri merupakan kepala eksekutif pemerintahan yang memimpin kabinet Kabinet merupakan badan pembuat keputusan pusat dari pemerintah eksekutif dan merupakan organ negara serta pusat sistem pemerintahan di Singapura kabinet tersebut dibentuk berdasarkan Pasal 24 Konstitusi Selain itu semua keputusan atau tindakan signifikan yang telah diambil eksekutif pertama kali dibahas terlebih dahulu yang kemudian disepakati bersama sama oleh kabinet 6 7 Kabinet Saat ini Sunting Kabinet Lee Hsien Loong IV merupakan kabinet yang berlaku mulai 1 Mei 2019 hingga saat ini 3 Anggota Kabinet Lee Hsien Loong IV No Nama Jabatan1 Lee Hsien Loong Perdana Menteri 8 2 Heng Swee Keat Wakil Perdana Menteri dan Menteri Keuangan 9 3 Teo Chee Hean Menteri Senior dan Menteri Koordinator Keamanan Nasional 10 4 Tharman Shanmugaratnam Menteri Senior dan Menteri Koordinator untuk Kebijakan Sosial 11 5 Khaw Boon Wan Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Menteri Transportasi 12 6 Ng Eng Hen Menteri Pertahanan 13 7 Vivian Balakrishnan Menteri Luar Negeri 14 8 K Shanmugam Menteri Dalam Negeri dan Menteri Hukum 15 9 Gan Kim Yong Menteri Kesehatan 16 10 S Iswaran Menteri Komunikasi dan Informasi 17 11 Grace Fu Hai Yien Menteri Kebudayaan Komunitas dan Pemuda 18 12 Chan Chun Sing Menteri Perdagangan dan Industri 19 13 Lawrence Wong Menteri Pembangunan Nasional dan Menteri Keuangan Kedua 20 14 Masagos Zulkifli Menteri Lingkungan Hidup dan Sumber Daya Air 21 15 Ng Chee Meng Menteri di Kantor Perdana Menteri 22 16 Ong Ye Kung Menteri Pendidikan 23 17 Josephine Teo Menteri Tenaga Kerja dan Menteri Dalam Negeri kedua 24 18 Desmond Lee Menteri Pembangunan Sosial dan Keluarga amp Menteri Pembangunan Nasional kedua 25 19 Indranee Thurai Rajah Menteri di Kantor Perdana Menteri Menteri Keuangan Kedua dan Menteri Pendidikan kedua 26 Daftar Kabinet Singapura Sunting No Nama Kabinet Tanggal terbentuk Akhir Masa Kerja Pemimpin Kabinet Jabatan1 Kabinet David Marshall Pertama 6 April 1955 7 Juni 1956 David Saul Marshall Ketua Menteri Singapura2 Kabinet Lim Yew Hock Pertama 7 June 1956 3 June 1959 Lim Yew Hock Ketua Menteri Singapura3 Kabinet Lee Kuan Yew I 5 Juni 1959 18 Oktober 1963 Lee Kuan Yew Perdana Menteri4 Kabinet Lee Kuan Yew II 18 Oktober 1963 diteruskan Kabinet Lee Kuan yew III Lee Kuan Yew Perdana Menteri5 Kabinet Lee Kuan Yew III Komposisi awal 1968 1972 1968 1970 Komposisi akhir 1970 1972 Lee Kuan Yew Perdana Menteri6 Kabinet Lee Kuan Yew IV 1972 1976 Lee Kuan Yew Perdana Menteri7 Kabinet Lee Kuan Yew V Komposisi awal 1968 1972 1968 1970 Komposisi akhir 1970 1972 Lee Kuan Yew Perdana Menteri8 Kabinet Lee Kuan Yew VI Komposisi awal 1980 1984 1980 1982 Komposisi akhir 1982 1983 Lee Kuan Yew Perdana Menteri9 Kabinet Lee Kuan Yew VII Komposisi awal 1985 1988 Komposisi akhir 1986 1987 Lee Kuan Yew Perdana Menteri10 Kabinet Lee Kuan Yew VII 9 Januari 1989 28 November 1990 Lee Kuan Yew Perdana Menteri11 Kabinet Goh Chock Tong I 28 November 1990 diteruskan Kabinet Goh Chock Tong II Goh Chok Tong Perdana Menteri12 Kabinet Goh Chock Tong II 6 Januari 1992 16 Desember 1996 Goh Chok Tong Perdana Menteri14 Kabinet Goh Chock Tong III 26 Mei 1997 18 Oktober 2001 Goh Chok Tong Perdana Menteri15 Kabinet Goh Chock Tong IV 25 Maret 2002 12 Agustus 2004 Goh Chok Tong Perdana Menteri16 Kabinet Lee Hsien Loong I 12 Agustus 2004 29 Mei 2006 Lee Hsien Loong Perdana MenteriMenteri Keuangan17 Kabinet Lee Hsien Loong II 30 Mei 2006 20 Mei 2011 Lee Hsien Loong Perdana Menteri18 Kabinet Lee Hsien Loong III 21 Mei 2011 30 September 2015 Lee Hsien Loong Perdana Menteri19 Kabinet Lee Hsien Loong IV 1 Oktober 2015 26 Juli 2020 Lee Hsien Loong Perdana Menteri20 Kabinet Lee Hsien Loong V 26 Juli 2020 Lee Hsien Loong Perdana MenteriDaftar Pustaka Sunting The Cabinet Parliament Of Singapore www parliament gov sg Diakses tanggal 2020 02 15 Alvin Chong 2019 05 01 PMO The Cabinet Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 15 a b Alvin Chong 2019 05 01 PMO The Cabinet Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 White Paper web archive org 2015 05 07 Archived from the original on 2015 05 07 Diakses tanggal 2020 02 12 Pemeliharaan CS1 Url tak layak link Singapore PM Lee Hsien Loong remains highest paid country leader with 1 7m annual salary International Business Times UK dalam bahasa Inggris 2015 03 28 Diakses tanggal 2020 02 12 a b Law amp Governance www gov sg dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 19 katherine chen 2019 05 30 PMO The Government Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 19 Alvin Chong 2019 05 01 PMO Mr LEE Hsien Loong Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 chua cheng gee 2019 08 28 PMO Mr HENG Swee Keat Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 Lai Hanwei 2019 05 14 PMO Mr TEO Chee Hean Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 Alvin Chong 2019 08 04 PMO Mr Tharman SHANMUGARATNAM Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 Singapore Prime Minister s Office 2018 11 20 PMO Mr KHAW Boon Wan Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 Singapore Prime Minister s Office 2018 11 20 PMO Dr NG Eng Hen Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 Singapore Prime Minister s Office 2018 11 20 PMO Dr Vivian BALAKRISHNAN Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 approver 2018 11 20 PMO Mr K Shanmugam Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 approver 2018 11 20 PMO Mr GAN Kim Yong Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 Nurhidayah 2019 08 27 PMO Mr S Iswaran Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 chua cheng gee 2019 01 09 PMO Ms Grace FU Hai Yien Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 approver 2018 11 20 PMO Mr CHAN Chun Sing Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 Lai Hanwei 2019 08 30 PMO Mr Lawrence WONG Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 Alvin Chong 2019 05 02 PMO Mr MASAGOS Zulkifli Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 Chua Cheng Gee 2019 07 03 PMO Mr NG Chee Meng Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 approver 2018 11 20 PMO Mr ONG Ye Kung Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 chua cheng gee 2019 07 23 PMO Mrs Josephine TEO Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 ad webmaster 2018 12 17 PMO Mr Desmond LEE Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 chua cheng gee 2019 02 28 PMO Ms Indranee THURAI RAJAH Prime Minister s Office Singapore dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2020 02 12 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kabinet Singapura amp oldid 22446789