www.wikidata.id-id.nina.az
Jumari HS 24 November 1965 10 Juni 2021 adalah salah satu sastrawan berkebangsaan Indonesia Namanya dikenal melalui karya karyanya berupa puisi dan cerita pendek yang dipublikasikan di sejumlah surat kabar baik daerah maupun nasional antara lain Suara Pembaruan Suara Merdeka Bernas Kedaulatan Rakyat Pikiran Rakyat Solo Pos Lampung Post The Djakarta Post Swadesi Jawa Pos Wawasan Bahari Sumatra Exspres dan lain lain Jumari merupakan salah satu penyair yang tergabung dalam Gerakan Puisi Menolak Korupsi yang digagas oleh Heru Mugiarso dan Sosiawan Leak serta Komunitas Negeri Poci yang terbit sejak 1993 Berkat ketokohannya di dunia sastra Jumari kerap diundang dan aktif terlibat dalam forum sastra nasional maupun internasional seperti Forum Sastrawan Nusantara Asean di Brunie Forum Sastra di Palembang Aceh Tanjung Pinang Jambi Jakarta Yogyakarata dan Solo Lima belas karya puisi heroiknya didokumentasikan di perpustakaan Prancis Dia juga pernah diundang tampil membacakan puisinya di Universitas Hankuk Seoul Korea Selatan Selain itu dia juga menjadi Ketua Teater Teater Djarum di mana dia sehari hari bekerja sebagai salah satu supervisor di PT Djarum Kudus Sebelum tutup usia pada 10 Juni 2021 Jumari menjabat sebagai Ketua Komite Sastra Dewan Kesenian Kudus 1 2 3 Daftar isi 1 Karya karya 2 Penghargaan 3 Lihat pula 4 ReferensiKarya karya suntingAntologi Puisi Indonesia API Jentera Terkasa Zamrud Khatulistiwa Serayu Maha Duka Aceh Koda SBY Pabrik Sajak Kudus Menara 1 Menar 2 Menara 3 Refleksi Setengah Abad Indonesia Kicau Kepaodang 3 Sang Parasu Seperti Angin Masih ada Menara Puisi Menolak Korupsi Memo Anti Terorisme Dari Negeri Poci 4 Dari Negeri Poci 5 Dari Negeri Poci 6 Dari Negeri Poci 7 Tembang Tembakau Jejak Yang Hilang Semut semut Menembangkan Gelombang novel Penghargaan suntingSastra Wward 2Lihat pula suntingDari Negeri Poci Puisi Menolak KorupsiReferensi sunting Leksikon Susastra Indonesia Korrie Layun Rampan 2000 hal 234 Jumari HS Koran Muria Jumari HS Diarsipkan 2018 04 17 di Wayback Machine diakses 30 Mei 2017 Pertemuan Penyair Nusantara 2016 JUMARI HS pranala nonaktif permanen diakses 30 Mei 2017 nbsp Artikel bertopik biografi tokoh ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Jumari HS amp oldid 20563292