www.wikidata.id-id.nina.az
Nama ini menggunakan cara penamaan Spanyol nama keluarga pertama atau paternalnya adalah Callejon dan nama keluarga kedua atau maternalnya adalah Bueno Jose Maria Callejon Bueno pengucapan bahasa Spanyol xoˈse kaʎeˈxon lahir 11 Februari 1987 adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Spanyol yang bermain untuk klub Serie A Fiorentina sebagai penyerang atau pemain sayap Jose CallejonInformasi pribadiNama lengkapJose Maria Callejon BuenoTanggal lahir11 Februari 1987 umur 37 Tempat lahirMotril SpanyolTinggi178 cm 5 ft 10 in 1 Posisi bermainPenyerang sayapInformasi klubKlub saat iniFiorentinaNomor7Karier juniorCosta Tropical2002 2006Real MadridKarier senior TahunTimTampil Gol 2006 2007Real Madrid C4 0 2007 2008Real Madrid B41 21 2008 2011Espanyol97 10 2011 2013Real Madrid55 8 2013 2020Napoli255 64 2020 Fiorentina40 1 Tim nasional2008 2009Spanyol U 214 1 2014 2017Spanyol5 0 Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 08 49 11 Januari 2022 UTC Ia memulai kariernya bersama tim cadangan Real Madrid tetapi dirinya menjadi lebih dikenal luas ketika bermain di Espanyol Pada tahun 2011 ia kembali ke Real Madrid dan dua tahun kemudian ia bergabung ke Napoli di mana ia memenangkan dua turnamen yaitu Piala Italia dan Piala Super Italia 2014 Selama di sana ia tampil dalam 349 pertandingan kompetitif mencetak 82 gol Prestasi suntingReal Madrid 2 La Liga 2011 2012 Piala Super Spanyol 2012 Napoli 2 Piala Italia 2013 2014 2019 2020 3 Piala Super Italia 2014 Individual Pencetak gol terbanyak Segunda Division B 2007 2008 4 Pencetak gol terbanyak Piala Italia 2013 2014 5 Pengumpan gol terbanyak Serie A 2016 2017 6 Referensi sunting Jose Maria Callejon dalam bahasa Italia S S C Napoli Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015 02 03 Diakses tanggal 2 November 2018 a b Jose Callejon Soccerway Diakses tanggal 23 April 2019 Napoli 0 0 Juventus BBC Sport 17 Juni 2020 Diakses tanggal 18 Juni 2020 Molero Ivan 21 September 2010 Callejon debutara en el Bernabeu en su tercer intento Callejon will make Bernabeu debut on his third attempt Diario AS dalam bahasa Spanyol Diakses tanggal 13 November 2020 Di Maggio Roberto Rota Davide 4 June 2015 Italy Coppa Italia Top Scorers RSSSF Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 Oktober 2015 Diakses tanggal 15 Juni 2015 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Statistics ESPN FC Diakses tanggal 22 Mei 2017 Pranala luar sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Jose Callejon Inggris Profil dan Statistik Jose Callejon pada situs web BDFutbol com Jose Callejon di TuttoCalciatori net Italia Inggris Jose Callejon pada situs web National Football Teams com nbsp Artikel bertopik pemain sepak bola Spanyol ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Jose Callejon amp oldid 22161479