www.wikidata.id-id.nina.az
Infantisida adalah tindakan pembunuhan anak hewan oleh hewan dewasa dari spesies yang sama Fenomena ini dikaji dalam bidang zoologi terutama etologi Praktik infantisida telah ditemukan dalam banyak spesies hewan terutama primata tetapi juga meliputi rotifera yang mikroskopik serangga ikan amfibi burung dan mamalia 2 Infantisida dapat dilakukan oleh jantan maupun betina Anak singa dapat dibunuh oleh jantan lain 1 Infantisida yang dipicu oleh konflik seksual terjadi ketika seekor hewan biasanya jantan membunuh anak hewan lain agar ia dapat berkawin dengan orang tua anak tersebut biasanya induknya 3 Hal ini kemudian akan memicu perlombaan senjata evolusioner antara kedua jenis kelamin karena jenis kelamin yang menjadi korban akan berevolusi untuk mencegah hal ini 3 Infantisida juga dapat terjadi akibat hal lain seperti persaingan memperebutkan makanan antar betina Referensi sunting Pusey A E Packer C 1994 Infanticide in lions Dalam Parmigiani S vom Saal F S Infanticide and Parental Care Harwood Academic Press Chur Switzerland ISBN 9783718655052 Hoogland J L 1985 Infanticide in prairie dogs Lactating females kill offspring of close kin Science 230 4729 1037 1040 Bibcode 1985Sci 230 1037H doi 10 1126 science 230 4729 1037 PMID 17814930 Parameter s2cid yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan a b Palombit Ryne A 2015 06 01 Infanticide as Sexual Conflict Coevolution of Male Strategies and Female Counterstrategies Cold Spring Harbor Perspectives in Biology dalam bahasa Inggris 7 6 a017640 doi 10 1101 cshperspect a017640 ISSN 1943 0264 PMC 4448612 nbsp PMID 25986557 nbsp Artikel bertopik biologi ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Infantisida zoologi amp oldid 22603579