www.wikidata.id-id.nina.az
Independence Day Resurgence adalah sebuah film bencana fiksi ilmiah Amerika tahun 2016 yang ditulis dan disutradarai oleh Roland Emmerich yang merupakan sekuel dari film Independence Day tahun 1996 Film ini dibintangi oleh pemeran ansambel yang terdiri dari Liam Hemsworth Jeff Goldblum Bill Pullman Maika Monroe Travis Tope William Fichtner Charlotte Gainsbourg dan Judd Hirsch Film ini berlatar dua puluh tahun setelah kejadian di film pertama di mana PBB berkolaborasi untuk membentuk Earth Space Defense sebuah organisasi penelitian dan pertahanan militer internasional Melalui rekayasa balik dunia telah memadukan kekuatan teknologi alien dengan teknologi manusia dan meletakkan dasar untuk melawan invasi kedua Independence Day ResurgencePoster rilis teatrikalSutradaraRoland EmmerichProduserDean Devlin Roland Emmerich Harald KloserDitulis olehRoland Emmerich Dean Devlin Nicholas Wright James A Woods James VanderbiltCeritaRoland Emmerich Dean Devlin Nicholas Wright James A WoodsPemeranLiam Hemsworth Jeff Goldblum Bill Pullman Judd Hirsch Vivica A Fox Brent Spiner Charlotte Gainsbourg Jessie T Usher Maika Monroe Angelababy Sela Ward William FichtnerPenata musikHarald KloserThomas WankerSinematograferMarkus FordererPenyuntingAdam WolfePerusahaanproduksiCentropolis EntertainmentTSG EntertainmentElectric EntertainmentDistributor20th Century FoxTanggal rilis24 Juni 2016 2016 06 24 Durasi120 menit 1 NegaraAmerika SerikatBahasaInggrisAnggaran 200 juta 2 Rencana untuk sekuel Independence Day dimulai sejak tahun 2001 dengan 20th Century Fox akhirnya memberi lampu hijau pada proyek tersebut di tahun 2014 Pengambilan gambar utama dimulai di bulan April 2015 di lokasi lokasi terutama di New Mexico tetapi juga di Dataran Garam Bonneville di Utah yang merupakan ditampilkan dalam aslinya Ini adalah salah satu proyek terakhir Robert Loggia sebelum dia meninggal dan film ini didedikasikan untuk mengenangnya dan dia diperingati selama kredit penutupnya Independence Day Resurgence dirilis oleh 20th Century Fox di Amerika Serikat di tanggal 24 Juni 2016 dua puluh tahun setelah rilis Independence Day dalam 2D 3D dan IMAX 3D Film ini menerima sebagian besar ulasan negatif dan mengecewakan secara finansial meraup 389 7 juta di seluruh dunia di box office dibandingkan anggarannya yang 165 juta Referensi sunting INDEPENDECE DAY RESURGENCE 12A British Board of Film Classification 9 Juni 2016 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016 06 13 Diakses tanggal 9 Juni 2016 Independence Day Resurgence The Numbers Pranala luar suntingIndependence Day Resurgence di 20th Century Fox Independence Day Resurgence di IMDb dalam bahasa Inggris Interactive website The War of 1996 Diarsipkan 2015 12 14 di Wayback Machine search in Youtube for relevant videos Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Independence Day Resurgence amp oldid 25213014