www.wikidata.id-id.nina.az
Hukum adat di Sulawesi Selatan menjadi bagian dari hukum adat di Indonesia Wilayah pemberlakuannya pertama kali diperkenalkan oleh Cornelis van Vollenhoven dan melingkupi suku Makassar dan suku Bugis Prinsip utama pada hukum adat di Sulawesi Selatan adalah kesatuan masyarakat dalam pemerintahan Masyarakat adat di Sulawesi selatan memiliki hak ulayat dan membentuk persekutuan adat Hukum adat di Sulawesi Selatan ditetapkan berdasarkan kitab kuno misalnya kitab Amanna Gappa sementara peradilannya oleh pemimpin adat ataupun kepala desa terutama kasus hukum perdata yang mudah Dalam era modern hukum adat tidak dominan diterapkan oleh masyarakat Sulawesi Selatan Beberapa tradisi yang berkaitan dengan hukum adat di Sulawesi Selatan telah dijadikan sebagai objek pariwisata Daftar isi 1 Penetapan wilayah 2 Prinsip 2 1 Kesatuan 3 Hak ulayat 4 Persekutuan adat 5 Kitab hukum 5 1 Amanna Gappa 6 Hukum yang hidup dalam masyarakat 7 Peradilan 8 Pengembangan 9 Referensi 9 1 Catatan kaki 9 2 Daftar pustakaPenetapan wilayah SuntingWilayah hukum adat di Sulawesi Selatan pertama kali ditetapkan oleh Cornelis van Vollenhoven Ia menetapkannya sebagai salah satu dari 19 wilayah hukum adat di Indonesia menurut pendapatnya 1 Kesembilan belas wilayah ini disebutkannya dalam buku hasil tulisannya yang berjudul Adatrecht 1 2 Dalam ketetapannya ini wilayah hukum adat di Sulawesi Selatan dibagi menjadi dua kelompok masyarakat yaitu masyarakat dari suku Makassar dan suku Bugis 3 Prinsip SuntingKesatuan Sunting Masyarakat adat di Sulawesi Selatan membentuk suatu kesatuan dalam berbagai hal termasuk kesatuan hukum adat Kesatuan ini hadir bersama dengan kesatuan penguasa dan pengelolaan bersama atas lingkungan hidup oleh seluruh anggata masyarakat adat Kesatuan kesatuan ini membuat masyarakat adat di Sulawesi Selatan mampu hidup secara mandiri 4 Salah satu bentuk kesatuannya adalah wanua 5 Hak ulayat SuntingHak ulayat di dalam masyarakat Sulawesi Selatan dikenal dengan istilah Limpo 6 Dalam hak ini terdapat pengelola yang memiliki hak untuk memperoleh hasil pengelolaannya atas kawasan adat Hak ini dimilikinya selama menjabat Di Sulawesi Selatan lahan yang dikelolanya dan diperoleh haknya dinamakan Galung Arajang 7 Hak ulayat juga ada dalam masyarakat adat di Sulawesi Selatan untuk wilayah perikanan dan sumber dayanya Istilahnya adalah rompong 8 Persekutuan adat SuntingKabupaten Maros merupakan bekas wilayah sebuah kerajaan bernama Kerajaan Marusu Di Kabupaten Maros terdapat tiga masyarakat hukum adat yang membentuk persekutuan Masing masing yaitu Pemerintahan Adat Todde Limae Pemerintahan Adat Gallarrang Appaka dan Pemerintahan Adat Lebbo Tengngae 9 Kitab hukum SuntingAmanna Gappa Sunting Amanna Gappa merupakan kitab yang berisi peraturan peraturan tentang pelayaran dan pengangkutan laut 10 Kitab ini dijadikan pedoman oleh penduduk di Kabupaten Wajo Sulawesi Selatan 11 Hukum yang hidup dalam masyarakat SuntingHukum yang hidup dalam masyarakat di Sulawesi Selatan telah terbagi menjadi tiga Masing masing yaitu hukum modern yang berasal dari dunia Barat hukum yang berasal dari syariat Islam dan hukum adat Dominasi hukum terletak pada syariat Isalm dan hukum modern dari dunia Barat Sementara hukum adat hanya diterapkan dalam beberapa aspek dalam kehidupan masyarakat Sulawesi Selatan Hukum dunia Barat salah satunya tampak pada penggunaan kartu kredit Penduduk Sulawesi Selatan sebagian besar beragama Islam sehingga syariat Islam mendominasi pada hukum pernikahan Sementara hukum adat umumnya hanya menempatkan dirinya pada hak ulayat 12 Peradilan SuntingDi Sulawesi Selatan dikenal peradilan atas hukum perdata yang disebut hudat Peradilan ini berlaku dalam lingkup desa dan umumnya keputusannya diputuskan oleh kepala desa ataupun kepala hukum adat Pemberlakuannya hanya dalam perkara perkara perdata yang sifatnya mudah diselesaikan 13 Pengembangan SuntingDi Kabupaten Gowa terdapat banyak tradisi adat yang dijadikan objek pariwisata Dua diantaranya adalah Accera Kalompoang dan Pesta Adat Maulid 14 Referensi SuntingCatatan kaki Sunting Warjiyati Sri Ulinnuha N dan Roqib A ed Panduan Advokasi Bagi Para legal PDF hlm 46 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Pemeliharaan CS1 Banyak nama editors list link Rudi Wijaya R dan Putra M A 2022 Hayati Yayat Sri ed Rekognisi Hukum Adat dan Masyarakat Hukum Adat dalam Sistem Ketatanegaraan Indonesia PDF Depok PT Rajawali Pers hlm 18 ISBN 978 623 372 243 8 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Pemeliharaan CS1 Banyak nama authors list link Soetoto dkk 2021 hlm 26 27 Jamaluddin dkk 2016 Sulaiman dan Manfarisyah ed Adat dan Hukum Adat Nagan Raya PDF Lhokseumawe Unimal Press hlm 169 ISBN 978 602 1373 77 4 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Zuhraini 2014 Kesatuan Masyarakat Hukum Adat dalam Dinamika Politik Hukum Indonesia PDF Bandar Lampung Harakindo Publishing hlm 95 ISBN 978 602 1689 35 6 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Togatorop Marulak 2020 Perlindungan Hak atas Tanah Masyarakat Hukum Adat dalam Pengadaan Tanah untuk Kepentingan Umum PDF Sleman STPN Press hlm 149 150 ISBN 978 602 7894 18 1 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Ismi Hayatul 2017 Tinjauan Hukum atas Hak Ulayat dalam Sistem Hukum Pertanian di Indonesia PDF Forum Kerakyatan hlm 107 ISBN 978 623 7195 01 6 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Yulianti Rina 2019 Relasi Sistem Formal dan Informal dalam Pengelolaan Sumber Daya Laut dan Pesisir oleh Masyarakat Hukum Adat PDF Seminar Nasional Pengelolaan Sumber Daya Alam Berbasis Pada Kearifan Lokal Masyarakat Adat Dan Eksistensinya Dalam Hukum Nasional Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Sumpah Pemuda 424 ISBN 978 623 90705 1 9 Ubbe dkk 2005 hlm 25 Syamsuddin R dan Aris I 2014 Pabbu Amiruddin ed Merajut Hukum di Indonesia PDF Jakarta Mitra Wacana Media hlm 242 ISBN 978 602 1353 35 6 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Pemeliharaan CS1 Banyak nama authors list link Soetoto dkk 2021 hlm 15 Ubbe dkk 2005 hlm 36 Soetoto dkk 2021 hlm 172 Ubbe dkk 2005 hlm 31 Daftar pustaka Sunting Soetoto E O H Ismail Z dan Lestari M P 2021 Buku Ajar Hukum Adat PDF Malang Madza Media ISBN 978 623 377 261 7 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Pemeliharaan CS1 Banyak nama authors list link Ubbe A dkk 2005 Laporan Akhir Penelitian Hukum tentang Perkembangan Hukum Adat di Propinsi Sulawesi Selatan PDF Badan Pembinaan Hukum Nasional Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Pemeliharaan CS1 Banyak nama authors list link Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Hukum adat di Sulawesi Selatan amp oldid 22256156