www.wikidata.id-id.nina.az
Halte Lobener LB adalah halte kereta api nonaktif yang terletak di tepi Jalan Raya Jatibarang Indramayu Telukagung Indramayu Indramayu Halte ini termasuk dalam Wilayah Aset III Cirebon Halte Lobener LobenerLokasiJalan Raya Jatibarang IndramayuTelukagung Indramayu Indramayu Jawa Barat 45215IndonesiaKoordinat WikidataCoord missing coordinate dataOperatorKereta Api IndonesiaDaerah Operasi III CirebonLetakkm 9 614 lintas Jatibarang Indramayu 1 Layanan KonstruksiJenis strukturAtas tanahInformasi lainKode stasiunLB 1208 3 KlasifikasiPerhentian dilayani 2 SejarahDibuka8 Juni 1912 4 Ditutup21 Juli 1973 Lokasi pada petaLua error in Modul Mapframe at line 384 attempt to perform arithmetic on local lat d a nil value Sunting kotak info L BBantuan penggunaan templat ini Halte ini dibuka bersama dengan pembukaan jalur kereta api Jatibarang Indramayu pada tanggal 8 Juni 1912 Jalur ini dibangun karena letak ibu kota Kabupaten Indramayu yang jauh dari Stasiun Jatibarang stasiun pusat untuk wilayah Indramayu timur Namun sayangnya jalur ini dinonaktifkan pada tahun 1973 kemungkinan karena banyaknya penumpang tak bertiket dan okupansi yang minim serta akses menuju Stasiun Jatibarang yang semakin mudah tanpa perlu kereta api lagi Saat ini bekas Halte Lobener berubah menjadi garasi angkot Indramayuan dan kini kondisi bangunan tersebut rusak tak terawat meski utuh Ditinjau dari segi arsitektur bangunan halte ini sangat mirip dengan Halte Pauh Kambar Kurai Taji dan bangunan lama Stasiun Naras di Sumatera Barat Referensi sunting Subdit Jalan Rel dan Jembatan 2004 Buku Jarak Antarstasiun dan Perhentian Bandung PT Kereta Api Persero PJKA 1982 Buku Jarak Singkat untuk Angkutan Barang Jawa dan Madura Bandung PJKA Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022 03 26 Diakses tanggal 2020 07 13 Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 PDF Jakarta Direktorat Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan Indonesia Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 1 Januari 2020 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Anonim 1921 Regeerings Almanak voor Nederlandsch Indie Batavia Landsdrukkerij Stasiun sebelumnya nbsp Lintas Kereta Api Indonesia Stasiun berikutnya Kalikrasakke arah Jatibarang Jatibarang Indramayu Karangsembungke arah Indramayu nbsp Artikel bertopik stasiun kereta api di Jawa Barat ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Halte Lobener amp oldid 24351150