www.wikidata.id-id.nina.az
Gesing adalah sebuah kelurahan di wilayah Kecamatan Kismantoro Kabupaten Wonogiri Provinsi Jawa Tengah Indonesia Kelurahan Gesing berjarak kurang lebih 60 km dari pusat pemerintahan Kabupaten Wonogiri Letak Kelurahan Gesing memang termasuk berada di ujung timur Kabupaten Wonogiri maka tidak heran jika berada di kelurahan ini maka akan lebih cepat menjangkau pusat pemerintahan Kabupaten Ponorogo yang notabene berada di provinsi Jawa Timur daripada pusat pemerintahan Kabupaten Wonogiri Jawa Tengah itu sendiri Di Kelurahan Gesing juga terdapat Pondok Pesantren Sunan Gunung Jati yang santri santrinya tidak hanya dari lokal Gesing tetapi juga dari daerah lain di sekitarnya GesingKelurahanNegara IndonesiaProvinsiJawa TengahKabupatenWonogiriKecamatanKismantoroKodepos57696Kode Kemendagri33 12 16 1008Kode BPS3312180006Luas561 1915 HaJumlah penduduk5 226 JiwaKepadatan931 Jiwa Km Peta Kelurahan Gesing Untuk tempat lain yang bernama sama lihat Gesing Daftar isi 1 Pembagian wilayah 2 Geografi 2 1 Batas 3 Penduduk 4 Potensi 5 Pendidikan 6 Pranala luarPembagian wilayah suntingKelurahan Gesing terbagi menjadi 4 lingkungan 8 RW dan 30 RTLingkungan yang ada di Kelurahan Gesing antara lain Gesing Kembangan Cingklok Tinasat Geografi suntingKelurahan Gesing memiliki luas wilayah 561 1915 Ha yang terbagi menjadi lahan persawahan 48 0765 Ha pekarangan 242 178 Ha lahan kebun 121 1780 Ha lahan tanah gembala 5 Ha hutan negara 137 Ha dan luas lahan lain lainnya 7 259 Ha Kelurahan ini memiliki ketinggian pada kisaran 250 614 mdpl dengan curah hujan 2000 3000 mm Tahun dalam 7 bulan hujan Dan suhu rata rata wilayah 25 C Kelurahan ini memiliki jarak ke kecamatan sekitar 5 km jarak ke pusat Kabupaten Wonogiri sekitar 60 km jarak ke pusat Provinsi Jawa Tengah adalah 203 9 km Batas sunting Utara Desa Gambiranom dan Kecamatan Purwantoro Timur Desa Lemahbang dan Kabupaten Ponorogo Selatan Desa Lemahbang dan Desa Miri Barat Kelurahan Kismantoro dan Desa GedawungPenduduk suntingKelurahan Gesing memiliki jumlah penduduk sebanyak 5 226 Jiwa yang terdiri dari 2 664 jiwa laki laki dan 2 562 jiwa perempuan Mata pencaharian penduduk mayoritas adalah petani 90 dan pedagang wiraswasta Potensi suntingKelurahan Gesing memiliki produk unggulan seperti padi kunyit jagung dan janggelan Selain itu ada industri furnitur lokal Pendidikan suntingLembaga pendidikan yang ada di Kelurahan Gesing SD Negeri 1 Gesing SD Negeri 2 Gesing SD Negeri 3 Gesing Madrasah Ibtidaiyah MI Muhammadiyah Gesing Madrasah Tsanawiyah MTs Sunan Gunung Jati Madrasah Aliyah MA Sunan Gunung Jati Pondok Pesantren Sunan Gunung JatiPranala luar sunting Indonesia Data Referensi Pendidikan Kecamatan Kismantoro Diarsipkan 2018 04 16 di Wayback Machine nbsp Artikel bertopik kelurahan atau desa di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Gesing Kismantoro Wonogiri amp oldid 24338537