www.wikidata.id-id.nina.az
Gelembung dot com bahasa Inggris dot com bubble atau kadang kadang disebut gelembung teknologi informasi 1 adalah gelembung spekulasi yang terjadi antara tahun 1998 2000 berpuncak pada 10 Maret 2000 ketika NASDAQ mencapai 5132 52 poin ketika bursa saham di negara negara industri mengalami kenaikan nilai ekuitas secara tajam berkat pertumbuhan industri sektor Internet dan bidang bidang yang terkait Pesatnya pertumbuhan Internet dimulai pada tahun 1993 dan berlangsung hingga tahun 1990 an yang ditandai dengan teknologi world wide web yang semakin maju setelah dirilisnya versi pertama penjelajah web Mosaic Periode gelembung dot com ditandai oleh didirikannya dan berakhir dengan kegagalan usaha perusahaan perusahaan baru di bidang situs situs Internet yang disebut perusahaan dot com Pemilik perusahaan mengalami kenaikan tajam pada harga saham dengan hanya menambah awalan e atau akhiran com pada nama perusahaan mereka Praktik ini disebut salah seorang penulis sebagai investasi prefiks 2 Kombinasi dari meningkatnya harga saham secara cepat dan kepercayaan pasar bahwa perusahaan perusahaan tersebut akan untung pada masa depan spekulasi saham oleh individu dan modal ventura yang dapat diperoleh secara mudah membuat investor melupakan indikator tradisional seperti Rasio P E dan lebih percaya terhadap kemajuan teknologi Referensi Sunting James K Galbraith and Travis Hale 2004 Income Distribution and the Information Technology Bubble Diarsipkan 2016 03 20 di Wayback Machine University of Texas Inequality Project Working Paper Nanotech Excitement Boosts Wrong Stock Diarsipkan 2020 11 11 di Wayback Machine The Market by Mike Maznick Techdirt com 4 Desember 2003Pranala luar Sunting Inggris Top Daftar 10 perusahaan dot com paling gagal Diarsipkan 2008 02 06 di Wayback Machine Inggris Startup com Diarsipkan 2020 11 14 di Wayback Machine film dokumenter mengenai sebuah perusahaan yang gagal Inggris Warren Buffett I told you so Diarsipkan 2022 12 07 di Wayback Machine artikel di BBC 13 Maret 2001 Artikel bertopik ekonomi ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Gelembung dot com amp oldid 23925155