www.wikidata.id-id.nina.az
Galeri Nasional Hungaria dalam bahasa Hungaria disebut Magyar Nemzeti Galeria adalah museum seni nasional yang didirikan pada tahun 1957 Museum ini terletak di Kastel Buda di kota Budapest ibu kota Hungaria Galeri Nasional Hungaria menyimpan karya seni Hungaria dari berbagai genre termasuk karya seniman Hungaria dari abad ke 19 dan ke 20 yang tinggal di Paris dan tempat tempat lainnya di Barat Galeri ini menyimpan seni abad pertengahan Renaisans Goth dan Barok Salah satu koleksi di museum ini adalah altar kayu dari abad ke 15 1 Galeri Nasional HungariaMagyar Nemzeti GaleriaGaleri Nasional Hungaria terletak di Kastel BudaDidirikan05 Oktober 1957 1957 10 05 LokasiBudapest HungariaAkreditasiMuseum seni nasionalSitus webwww wbr mng wbr hu wbr enMuseum ini juga menyimpan karya pematung Hungaria seperti Karoly Alexy Maurice Ascalon Miklos Borsos Gyula Donath Janos Fadrusz Beni Ferenczy Istvan Ferenczy dan Miklos Izso Selain itu tetdapat koleksi lukisan karya seniman seperti Brassai Ervin Marton Mihaly Munkacsy Laszlo Paal Karoly Marko yang Tua Jozsef Borsos Miklos Barabas Bertalan Szekely Karoly Lotz Pal Szinyei Merse Istvan Csok Bela Ivanyi Grunwald Tivadar Kosztka Csontvary Jozsef Rippl Ronai dan Karoly Ferenczy Referensi sunting Hewitt Rick Steves amp Cameron 2009 Rick Steves Budapest edisi ke 1st Berkeley Calif Avalon Travel ISBN 9781598802177 Pranala luar suntingSitus resmi Diarsipkan 2013 03 08 di Wayback Machine International Artist Exchange in Museums Budapest Diarsipkan 2023 06 05 di Wayback Machine Budapest Museums Diarsipkan 2023 04 17 di Wayback Machine nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Hungarian National Gallery Koordinat 47 29 46 N 19 02 23 E 47 49611 N 19 03972 E 47 49611 19 03972 nbsp Artikel bertopik bangunan dan struktur ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Galeri Nasional Hungaria amp oldid 23915446