www.wikidata.id-id.nina.az
Filsafat komunikasi adalah disiplin ilmu yang menelaah pemahaman secara fundamental metodologis sistematis analitis kritis dan holistis mengenai teori dari proses komunikasi yang meliputi berbagai dimensi dan berdasarkan bidang sifat tatanan tujuan fungsi teknik dan metode komunikasi 1 Berikut penjabarannya 2 Bidang komunikasi Bidang ini meliputi komunikasi sosial komunikasi organiasi komunikasi bisnis komunikasi politik komunikasi internasional komunikasi antarbudaya komunikasi pembangunan dan komunikasi tradisional Sifat komunikasi Komunikasi verbal dan komunikasi nonverbal Tatanan komunikasi komunikasi intrapribadi komunikasi antarpribadi komunikasi kelompok komunikasi massa dan komunikasi media Tujuan komunikasi mengubah sikap mengubah opini mengubah perilaku mengubah masyarakat dan lain lain Fungsi komunikasi mendidik menginformasikan menghibur dan memengaruhi Teknik komunikasi komunikasi informatif komunikasi persuasif komunikasi pervasif komunikasi koersif komunikasi instruktif dan hubungan manusiawi Metode komunikasi jurnalistik hubungan masyarakat periklanan propaganda perang urat saraf perpustakaan dan sebagainyaSelain itu filsafat komunikasi mencoba menelaah secara mendalam pemahaman seseorang atau kelompok dalam berkomunikasi baik berkaitan denga metodologi sistematika analisis tingkat kekritisannya dan keuniversalannya 1 Referensi sunting a b Ridwan Aang Filsafat Komunikasi 2013 Bandung Pustaka Setia Onong Uchjana Effendy Ilmu komunikasi teori dan praktik 2004 Bandung Rosda Karya nbsp Artikel bertopik umum ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya Jika Anda melihat halaman yang menggunakan templat stub ini mohon gantikan dengan templat rintisan yang lebih spesifik lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Filsafat komunikasi amp oldid 22868974