www.wikidata.id-id.nina.az
Raja Farouk lahir tanggal 11 Februari 1920 meninggal tanggal 18 Maret 1965 merupakan Raja Mesir yang mewarisi tampuk pemerintahan dari ayahnya Raja Fuad I pada tahun 1936 Setelah dilantik raja yang berusia 16 tahun itu memberikan pidato di radio menjadi raja Mesir pertama yang berbicara secara langsung kepada rakyatnya Farouk IRaja Mesir Penguasa Nubia dari Kordofan dan DarfurBerkuasa28 April 1936 26 Juli 1952PendahuluFuad IPenerusFuad IIKelahiran 1920 02 11 11 Februari 1920 Kairo Kerajaan MesirKematian18 Maret 1965 1965 03 18 umur 45 Capri ItaliaPemakamanKairoAyahFuad IIbuNazli SabriPermaisuriSafinaz Zulficar Nariman SadekAnakPuteri Farial Puteri Fawzia Farouk Puteri Fadia Fuad IIAgamaIslam 1 Farouk dan Roosevelt pada 13 Februari 1945 Raja Farouk I Ratu Farida dan Pangeran FerialRaja Farouk yang masih remaja ini hanyut dengan kehidupan yang mewah Walaupun mempunyai beribu are tanah lusinan istana dan ratusan mobil dia tidak pernah merasa puas dengan kekayaannya Raja Farouk sering melancong ke Eropa untuk berbelanja Pada masa masa sulit semasa Perang Dunia II Raja Farouk sering dikritik karena cara hidupnya yang mewah Keputusan Raja Farouk untuk tetap menyalakan semua lampu istananya di Alexandria saat seluruh lampu di kota dimatikan ketika terjadi pengeboman yang dilakukan tentara Italia menyebabkan Raja Farouk dibenci Saat makin dewasa Raja Farouk mulai mencuri barang barang ketika membuat kunjungan kunjungan resmi termasuk pedang istiadat Shah Iran dan jam kantong berharga milik Winston Churchill Raja Farouk juga merupakan pencopet yang handal dan turut mencuri dari rakyat biasa sehingga dia dijuluki Pencuri dari Kairo Ini merupakan salah satu penyebab kudeta militer pada tahun 1952 Akibat tuduhan penyalahgunaan kuasa dan kekalahan Mesir pada Perang Arab Israel 1948 Raja Farouk digulingkan dalam kudeta militer pada 23 Juli 1952 pimpinan Gamal Abdul Nasser yang memaksa Farouk untuk turun takta dan disingkirkan ke Monako di mana Raja Farouk 1 tinggal untuk sisa hidupnya Setelah Farouk disingkirkan anaknya yang masih bayi dinyatakan sebagai Raja Fuad II Bagaimanapun juga pemerintah monarki sebenarnya telah dihapus secara de facto Pada tahun 1953 pemerintahan monarki dihapus secara resmi dan Mesir menjadi sebuah republik Pemerintahan baru segera melelang koleksi harta peninggalan Raja dan hasil curian yang banyak Raja Farouk terus hidup dengan gaya hidup yang mewah dan ketagihan mengumpulkan harta benda Kesukaannya menyantap makanan lezat menyebabkan Raja Farouk menjadi gemuk hingga mencapai 140 kg Pada 18 Maret 1965 Raja Farouk rebah di meja makan setelah sebuah makan malam yang besar dan meninggal Farouk menikah dua kali sepanjang hidupnya pertama dengan Safinaz Zulfikar 1921 1988 menikah tahun 1938 bercerai tahun 1948 dan kemudian dengan Nariman Sadeq 1934 2005 menikah tahun 1951 bercerai tahun 1954 Keturunan suntingFarial 1938 Fawzia 1940 2005 Fadia 1943 2002 Fuad II 1952 Referensi suntingAshraf Pahlavi Faces in a Mirror Englewood Cliffs Prentice Hall Inc 1980 McLeave Hugh The Last Pharaoh Farouk of Egypt New York McCall Pub Co 1970 1969 ISBN 0 8415 0020 7 New King Old Trouble Time Magazine Monday May 11 1936 Diarsipkan 2013 08 27 di Wayback Machine Sadat Jehan A Woman of Egypt New York Simon and Schuster 1987 ISBN 0671540713 Stadiem William Too Rich The High Life and Tragic Death of King Farouk New York Carroll amp Graf Pub 1991 ISBN 0 88184 629 5 Princess Ashraf Pahlavi Faces in a Mirror Memoirs from Exile Prentice Hall Press 1980 p 74 nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Farouk I of Egypt Farouk dari MesirDinasti Muhammad AliDidahului oleh Fuad I Raja Mesir1936 1952 Diteruskan oleh Fuad II Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Farouk dari Mesir amp oldid 21291520