www.wikidata.id-id.nina.az
Prof Ir Eko Budihardjo MSc 9 Juni 1944 22 Juli 2014 adalah arsitek budayawan dan ilmuwan Indonesia yang pernah menjabat sebagai Rektor Undip periode 1998 2006 Eko Budihardjo sering menyajikan makalah dalam berbagai pertemuan ilmiah di mancanegara Tahun 1993 berkeliling Amerika Serikat mempelajari Konservasi Bangunan Kuno dan Lingkungan Bersejarah dan tahun 1994 ke Australia melakukan studi banding tentang urban management 1 2 3 4 5 6 7 Eko BudihardjoLahirEko Budihardjo 1944 06 09 9 Juni 1944PurbalinggaMeninggal22 Juli 2014 2014 07 22 umur 70 Semarang IndonesiaNama lainEko BudihardjoPekerjaanIlmuwan Sastrawan Arsitek PenyairTahun aktif1978 2014 Daftar isi 1 Karier 2 Pendidikan 3 Organisasi dan penghargaan 4 Penghargaan 5 ReferensiKarier suntingKepala Biro Penelitian FT Undip 1978 1989 Ketua Jurusan Arsitektur FT Undip 1987 1989 Pembantu Dekan I FT Undip 1989 1992 Dekan Fakultas Teknik Undip 1992 1998 Rektor Undip 1998 2006 Purnatugas sebagai Guru Besar Arsitektur dan Perkotaan Fakultas Teknik Undip Guru Besar di Fakultas Arsitektur Lansekap dan Teknologi Lingkungan Universitas Trisakti Jakarta Pendidikan suntingArsitektur Fakultas Teknik Universitas Gajah Mada Yogyakarta 1969 Master of Science in Town Planning University of Wales Institute of Science and Technology Inggris pada tahun 1978Organisasi dan penghargaan suntingKetua Komisi Kebudayaan Akademi Ilmu Pengetahuan Indonesia AIPI Ketua Forum Rektor Indonesia FRI 2001 2002 Ketua Ikatan Arsitek Indonesia IAI Cabang Jawa Tengah 1987 1992 Ketua Ikatan Ahli Perencanaan IAP Cabang Jawa Tengah 1992 sekarang Anggota dewan Habitat International Council HIC Meksiko Eastern Regional Organization on Planning and Housing EAROPH Malaysia International Federation for Housing and Planning IFHP Belanda Direktur Lembaga Studi Pembangunan Daerah LSPD Penasihat Ahli Yayasan Bakti Karya Yabaka Anggota Dewan Pakar Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia ICMI Jawa Tengah Anggota Dewan Pembina Persatuan Insinyur Indonesia PII Jawa Tengah Presiden Rotary Club Semarang Ketua Dewan Kesenian Jawa Tengah Penghargaan suntingBhakti Upapradana dari Gubernur Jawa Tengah Dosen Teladan dari Rektor Undip Bintang Emas Budaya dari Pusat Lembaga Kebudayaan Jawi Penghargaan dengan pujian dari Ikatan Arsitek IndonesiaReferensi sunting Universitas Diponegoro Eko Budiardjo diakses 6 Mei 2017 Universitas Trisakti Guru Besar pranala nonaktif permanen diakses 6 Mei 2017 FRI Eko Budiardjo Diarsipkan 2014 05 28 di Wayback Machine diakses 6 Mei 2017 Portal Semaran Eko Budiardjo Profesor Tata Kota Kelahiran Purbalingga diakses 6 Mei 2017 Antara News Eko Budiardjo Politikus Kerap Tak Berpegang pada Ideologi diakses 6 Mei 2017 Antara Eko Budiardjo Politikus Kerap Tak Berpegang pada Ideologi diakses 6 Mei 2017 Suara Merdeka Eko Budiardjo Bernostalgia Ramadan Semasa Kecil pranala nonaktif permanen diakses 6 Mei 2017 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Eko Budihardjo amp oldid 25132764