www.wikidata.id-id.nina.az
Sir Edward Bagnall Poulton FRS 1 27 January 1856 20 November 1943 merupakan seorang ahli biologi evolusi Britania yang menjadi advokat seleksi alam dalam waktu yang lama pada jamannya bersama dengan beberapa ilmuwan seperti Reginald Punnett yang meragukan pengaruhnya Ia menciptakan istilah simpatrik untuk evolusi spesies pada tempat yang sama dan dalam bukunya The Colours of Animals 1890 merupakan buku pertama yang berisi tentang seleksi frekuensi dependen Sir Edward Bagnall PoultonSir Edward Bagnall PoultonDifoto oleh James LafayetteLahir 1856 01 27 27 Januari 1856Meninggal20 November 1943 1943 11 20 umur 87 KebangsaanInggrisAlmamaterJesus College OxfordDikenal atasAposematisme seleksi frekuensi dependen camouflagePenghargaanLinnean Medal 1922 Hope Professor of ZoologyKarier ilmiahBidangBiologi evolusiInstitusiUniversitas OxfordTerinspirasiCharles Darwin August Weismann Alfred Russel WallacePoulton menjadi Hope Professor of Zoology di Universitas Oxford pada 1893 2 Daftar isi 1 Kehidupan 2 Warisan 3 Lihat pula 4 Referensi 4 1 Karya yang diterbitkan 5 Pranala luarKehidupan suntingAntara 1873 dan 1876 ia belajar di Jesus College Oxford dibawah pengarahan George Rolleston dan ahli entomologi anti Darwinian John Obadiah Westwood yang lulus dengan gelar kelas satu dalam ilmu pengetahuan alam 3 Warisan suntingPoulton digantikan oleh G D Hale Carpenter sebagai Hope Professor of Entomology di universitas Oxford dari 1933 1948 4 Lihat pula suntingAdaptive Coloration in Animals buku karya Hugh Cott MimikriReferensi sunting DOI 10 1098 rsbm 1944 0014Rujukan ini akan diselesaikan secara otomatis dalam beberapa menit Anda dapat melewati antrian atau membuat secara manual POULTON Edward Bagnall Who s Who 59 p 1421 1907 Pemeliharaan CS1 Teks tambahan link Carpenter G D H Poulton Sir Edward Bagnall 1856 1943 Oxford Dictionary of National Biography online free Oxford University Press Diakses tanggal 2007 07 18 Remington Charles L 1954 Lepidopterist s News 8 p31 43 Karya yang diterbitkan sunting nbsp Wikisumber memiliki karya asli dari atau mengenai Edward Bagnall Poulton Poulton telah menerbitkan lebih dari 200 karya selama enam puluh tahun Poulton E B 1890 The Colours of Animals Their Meaning and Use Especially Considered in the Case of Insects Kegan Paul London Poulton E B 1896 Charles Darwin and the Theory of Natural Selection Poulton E B 1904 What is a Species Presidential address to the Entomological Society of London Jan 1904 Proc Ent Soc Lond 1903 Poulton E B 1908 Essays on Evolution London Cassell Poulton E B 1915 Science and the Great War The Romanes Lecture for 1915 Clarendon Press Oxford Pranala luar suntingJ Mallet Brief biography R Yost Biography Helen J Power Biography paywall Mallet J 2004 Poulton Wallace and Jordan how discoveries in Papilio butterflies initiated a new species concept 100 years ago Systematics and Biodiversity 1 4 441 452 pdf Natural History Museum Poulton correspondence with Wallace etc PersondataNama Poulton Edward BagnallNama alternatifDeskripsi singkat Ahli biologi evolusiTanggal lahir 27 Januari 1856Tempat lahirTanggal kematian 20 November 1943Tempat kematian Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Edward Bagnall Poulton amp oldid 18596397