www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel atau sebagian dari artikel ini mungkin diterjemahkan dari Districts of Sri Lanka di en wikipedia org Isinya masih belum akurat karena bagian yang diterjemahkan masih perlu diperhalus dan disempurnakan Jika Anda menguasai bahasa aslinya harap pertimbangkan untuk menelusuri referensinya dan menyempurnakan terjemahan ini Anda juga dapat ikut bergotong royong pada ProyekWiki Perbaikan Terjemahan Pesan ini dapat dihapus jika terjemahan dirasa sudah cukup tepat Lihat pula panduan penerjemahan artikel Di Sri Lanka distrik bahasa Sinhala ද ස ත ර ක ක translit Distrikka bahasa Tamil ம வட டம adalah wilayah administrasi pemerintahan tingkat dua dan masuk dalam sebuah provinsi Terdapat 25 distrik yang dibagi dalam 9 provinsi 1 Setiap distrik dipimpin oleh seorang Sekretaris Distrik 2 yang diangkat oleh pemerintah pusat 3 Tugas utama Sekretariat Distrik meliputi mengoordinasikan komunikasi dan kegiatan pemerintah pusat dan Sekretariat Divisi Sekretariat Distrik juga bertanggung jawab untuk mengimplementasikan dan memantau proyek proyek pembangunan di tingkat distrik dan membantu subdivisi tingkat yang lebih rendah dalam kegiatan mereka 4 serta pemungutan pajak dan koordinasi pemilihan umum di distrik 5 Distrik dibagi menjadi beberapa Sekretariat Divisi umumnya dikenal sebagai divisi DS yang selanjutnya dibagi lagi menjadi 14 022 Divisi Grama Niladhari 6 Terdapat 231 divisi DS di negara tersebut 7 Distrikද ස ත ර ක ක ம வட டம KategoriDivisi administratif tingkat duaLetakSri LankaJumlah wilayah25 hingga Februari 1984 Penduduk92 238 2 324 349Luas699 7 179 km PemerintahanSekretariat distrikPembagian administratifDivisi DSArtikel ini mengandung teks Indi Tanpa dukungan perenderan yang baik Anda mungkin akan melihat tanda tanya atau kotak misplaced vowels atau missing conjuncts bukan teks Indi Daftar isi 1 Sejarah 2 Distrik 3 Lihat pula 4 Catatan 5 Kutipan 6 Referensi 7 Pranala luarSejarah SuntingNegara ini pada mulanya dibagi dalam beberapa satuan administrasi pemerintahan pada zaman Kerajaan Anuradhapura Kerajaan tersebut dibagi menjadi tiga provinsi yakni Rajarata Ruhuna dan Malaya Rata Provinsi provinsi ini selanjutnya dibagi lagi menjadi satuan yang lebih kecil yang disebut rata 8 Seiring waktu jumlah provinsi meningkat tetapi pembagian administrasi wilayah tingkat dua tetap sesuai rata yang sudah ada tersebut Namun seiring dengan negara tersebut yang akhirnya dibagi menjadi lebih dari satu kerajaan dan misi kolonial asing mendarat dan merebut banyak bagian negara tersebut dalam penguasaan mereka strukturnya mulai berubah Wilayah Kerajaan Kotte dibagi menjadi empat disava yang selanjutnya dibagi lagi menjadi empat puluh korale Korale memiliki para pejabat sipil dan militer mereka sendiri dengan milisi kecil Kerajaan Jaffna tampaknya memiliki struktur administrasi pemerintahan yang mirip dengan ini dengan empat provinsi 9 Ketika Portugis merebut sebagian negara tersebut setelah kedatangan mereka pada tahun 1505 10 mereka mempertahankan struktur administrasi pemerintahan yang kurang lebih sama dengan yang digunakan oleh para penguasa Sri Lanka 11 Pada masa kekuasaan Belanda di negara tersebut daerah yang berada di bawah penguasaan mereka dibagi menjadi tiga divisi administrasi pemerintahan Divisi ini dibagi lagi menjadi disava seperti dalam sistem sebelumnya 12 Britania awalnya melanjutkan sistem tersebut 13 namun setelah reformasi pada tahun 1796 sampai 1802 negara tersebut dibagi menurut komposisi etnis 14 15 Sistem ini dihapuskan melalui reformasi Colebrook Cameron pada tahun1833 dan sebuah dewan legislatif dibentuk 16 menjadikan pulau tersebut sebagai kesatuan tunggal secara politik dan administrasi pemerintahan Lima provinsi dibentuk kemudian dimekarkan menjadi sembilan dan provinsi provinsi ini dibagi lagi menjadi dua puluh satu distrik Distrik distrik ini diperintah oleh para pejabat yang dikenal sebagai Agen Pemerintah atau Asisten Agen Pemerintah 14 Pada tahun 1955 distrik menggantikan provinsi sebagai satuan administrasi pemerintahan utama negara tersebut 17 Distrik Ampara dibentuk pada April 1961 18 19 disusul oleh pembentukan Distrik Mullaitivu dan Distrik Gampaha pada September 1978 20 melalui sebuah konstitusi baru yang juga memperkenalkan kembali provinsi sebagai satuan administrasi pemerintahan utama 21 Distrik terakhir yang dibentuk adalah Distrik Kilinochchi pada Februari 1984 22 dan konstitusi saat ini dari tahun 1978 menyatakan bahwa wilayah Sri Lanka terdiri dari 25 distrik administrasi pemerintahan Distrik distrik tersebut dapat dibagi lagi atau digabungkan melalui sebuah resolusi Parlemen Sri Lanka 23 Distrik SuntingSeluruh data populasi berasal dari sensus terakhir Sri Lanka pada tahun 2012 Distrik Peta kawasan Provinsi Ibu kotadistrik Luasdaratandalam km2 mi2 24 Luasperairantanah dalamin km2 mi2 24 Totalluasdalam km2 mi2 24 Populasi 2012 25 Kepadatanpendudukper km2 per mi2 a Ampara nbsp Timur Ampara 4 222 1 630 193 75 4 415 1 705 649 402 154 400 Anuradhapura nbsp Tengah Utara Anuradhapura 6 664 2 573 515 199 7 179 2 772 860 575 129 330 Badulla nbsp Uva Badulla 2 827 1 092 34 13 2 861 1 105 815 405 288 750 Batticaloa nbsp Timur Batticaloa 2 610 1 010 244 94 2 854 1 102 526 567 202 520 Kolombo nbsp Barat Kolombo 676 261 23 8 9 699 270 2 324 349 3 438 8 900 Galle nbsp Selatan Galle 1 617 624 35 14 1 652 638 1 063 334 658 1 700 Gampaha nbsp Barat Gampaha 1 341 518 46 18 1 387 536 2 304 833 1 719 4 450 Hambantota nbsp Selatan Hambantota 2 496 964 113 44 2 609 1 007 599 903 240 620 Jaffna nbsp Utara Jaffna 929 359 96 37 1 025 396 583 882 629 1 630 Kalutara nbsp Barat Kalutara 1 576 608 22 8 5 1 598 617 1 221 948 775 2 010 Kandy nbsp Tengah Kandy 1 917 740 23 8 9 1 940 750 1 375 382 716 1 850 Kegalle nbsp Sabaragamuwa Kegalle 1 685 651 8 3 1 1 693 654 840 648 499 1 290 Kilinochchi nbsp Utara Kilinochchi 1 205 465 74 29 1 279 494 113 510 94 240 Kurunegala nbsp Barat Laut Kurunegala 4 624 1 785 192 74 4 816 1 859 1 618 465 350 910 Mannar nbsp Utara Mannar 1 880 730 116 45 1 996 771 99 570 53 140 Matale nbsp Tengah Matale 1 952 754 41 16 1 993 770 484 531 248 640 Matara nbsp Selatan Matara 1 270 490 13 5 0 1 283 495 814 048 641 1 660 Monaragala nbsp Uva Monaragala 5 508 2 127 131 51 5 639 2 177 451 058 82 210 Mullaitivu nbsp Utara Mullaitivu 2 415 932 202 78 2 617 1 010 92 238 38 98 Nuwara Eliya nbsp Tengah Nuwara Eliya 1 706 659 35 14 1 741 672 711 644 417 1 080 Polonnaruwa nbsp Tengah Utara Polonnaruwa 3 077 1 188 216 83 3 293 1 271 406 088 132 340 Puttalam nbsp Barat Laut Puttalam 2 882 1 113 190 73 3 072 1 186 762 396 265 690 Ratnapura nbsp Sabaragamuwa Ratnapura 3 236 1 249 39 15 3 275 1 264 1 088 007 336 870 Trincomalee nbsp Timur Trincomalee 2 529 976 198 76 2 727 1 053 379 541 150 390 Vavuniya nbsp Utara Vavuniya 1 861 719 106 41 1 967 759 172 115 92 240 Total 62 705 24 211 2 905 1 122 65 610 25 330 20 359 439 325 840 Lihat pula SuntingISO 3166 2 LKCatatan Sunting Kepadatan penduduk dihitung memakai luas daratan ketimbang total luas Kutipan Sunting At a Glance Sri Lanka in Brief Government of Sri Lanka Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 July 2009 Diakses tanggal 21 July 2009 Vision amp Mission District Secretariats Portal Ministry of Public Administration amp Home Affairs Sri Lanka Diarsipkan dari versi asli tanggal 13 May 2009 Diakses tanggal 21 July 2009 Kilinochchi a brief look Daily News Sri Lanka 27 April 2009 Diakses tanggal 1 August 2009 About Us Vavuniya District Secretariat Diarsipkan dari versi asli tanggal 12 November 2010 Diakses tanggal 29 July 2009 Performs Report and Accounts 2008 PDF District and Divisional Secretariats Portal Ministry of Public Administration and Home Affairs Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 2011 10 03 Diakses tanggal 2009 07 29 Identification of DS Divisions of Sri Lanka Vulnerable for food insecurity PDF Program Pangan Sedunia Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 4 March 2011 Diakses tanggal 21 July 2009 Grama Niladhari Administration Division Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016 09 14 Diakses tanggal 23 June 2016 Siriweera 2004 hlm 91 Yogasundaram 2006 hlm 170 Hewavissenti Panchamee 3 February 2008 Episodes of colonised history Sunday Observer Sri Lanka Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 February 2008 Diakses tanggal 21 July 2009 Yogasundaram 2006 hlm 168 Yogasundaram 2006 hlm 195 Yogasundaram 2006 hlm 214 a b Yogasundaram 2006 hlm 258 Peebles 2006 hlm 48 Peebles 2006 hlm 52 Peebles 2006 hlm 110 Overview Ampara District Secretariat Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013 12 24 Diakses tanggal 2018 06 01 Mohideen M I M 27 December 2007 Sinhalisation of East A reply to Minister Champika Ranawaka The Island Sri Lanka Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018 10 05 Diakses tanggal 2018 06 01 Population by sex and district census years PDF Statistical Abstract 2011 Department of Census amp Statistics Sri Lanka Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 2012 11 13 Schmiegelow Michele 1997 Democracy in Asia Palgrave Macmillan hlm 425 ISBN 0 312 16495 5 Karalliyadda S B 9 June 2013 Awakening Jaffna Uthuru Wasanthaya The Nation Sri Lanka Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013 12 24 Chapter 1 The People The State and Sovereignty The Constitution of Sri Lanka Pemerintah Sri Lanka Diarsipkan dari versi asli tanggal 31 May 2014 Diakses tanggal 21 July 2009 a b c Table 1 1 Area of Sri Lanka by province and district PDF Statistical Abstract 2014 Department of Census and Statistics Sri Lanka Census of Population and Housing of Sri Lanka 2012 Table A1 Population by district sex and sector PDF Department of Census amp Statistics Sri Lanka Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 2014 12 28 Diakses tanggal 2018 06 01 Referensi Sunting Administrative Districts and Main Towns of Sri Lanka International Centre for Ethnic Studies Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009 06 08 Diakses tanggal 2009 07 18 Siriweera W I 2004 History of Sri Lanka From Earliest Times Up to the Sixteenth Century Dayawansa Jayakodi amp Company ISBN 955 551 257 4 Yogasundaram Nath 2006 A Comprehensive History of Sri Lanka from Prehistory to Tsunami Vijitha Yapa Publishers ISBN 978 955 665 002 0 Peebles Patrick 2006 The History of Sri Lanka Greenwood Publishing Group ISBN 0 313 33205 3 Pranala luar Sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Daftar distrik di Sri Lanka Provinces of Sri Lanka di statoids com Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Distrik di Sri Lanka amp oldid 22675611