www.wikidata.id-id.nina.az
Mayor Jenderal TNI Purn Darpito Pudyastungkoro S I P M M lahir 31 Agustus 1952 adalah seorang periwira tinggi TNI AD yang terakhir menjadi sebagai Panglima Komando Daerah Militer Jaya Jayakarta Pangdam Jaya Ia digantikan oleh Mayjen TNI Marciano Norman pada tanggal 29 Juni 2010 Ia adalah Lulusan Akmil 1975 Sebelumnya pernah menjabat sebagai Panglima Daerah Militer IV Diponegoro Pangdam Diponegoro dan Komandan Pusat Teritorial Angkatan Darat Danpusterad dengan pangkat Mayor Jenderal serta menjabat sebagai Komandan Pusat Kesenjataan Kavaleri Danpussenkav dengan pangkat Brigadir Jenderal Mayjen TNI Darpito Pudyastungkoro adalah berdarah Jawa dan beragama Kristen 1 2 Ayahnya seorang pejuang dan merupakan perwira logistik angkatan darat yaitu Letkol Cin Purn Soebagio Wiriodharmoro Darpito PudyastungkoroPanglima Komando Daerah Militer Jaya Jayakarta ke 26Masa jabatan 22 Juli 2008 29 Juni 2010Panglima Komando Daerah Militer IV Diponegoro ke 27Masa jabatan Januari 2008 21 Juli 2008Komandan Pusat Teritorial Angkatan Darat ke 20Masa jabatan September 2007 Januari 2008Komandan Pusat Kesenjataan KavaleriMasa jabatan 2005 2006Komandan Pusat Pendidikan KavaleriInformasi pribadiLahir31 Agustus 1952 umur 71 Semarang Jawa TengahHubunganLetkol Cin Purn Soebagio Wiriodharmoro Ayah Anak1 Bayu Pratomo2 Ajeng SasantiAlma materAkademi Militer 1975 PekerjaanTentara Nasional IndonesiaKarier militerPihak IndonesiaDinas cabangTNI Angkatan DaratMasa dinas1975 2010PangkatMayor Jenderal TNISatuanKavaleriSunting kotak info L B Daftar isi 1 Pendidikan Militer 2 Jabatan Militer 3 Penghargaan 3 1 Tanda Jasa 4 Referensi 5 Lihat pulaPendidikan Militer suntingAkademi Militer 1975 Sekolah Dasar Kecabangan Kavaleri Pendidikan Lanjutkan Perwira I Pendidikan Lanjutkan Perwira II Sekolah Staf dan Komando Angkatan Darat Sekolah Staf dan Komando Tentara Nasional IndonesiaJabatan Militer suntingKomandan Pleton 3 81 Yonkav 8 Kostrad Wakil Komandan Yonkav 7 Serbu Paspampres Wakil Asisten Perencanaan Kasdam Jaya Asisten Perencanaan Kasdam Jaya Komandan Korem 131 Santiago Komandan Pusdikav Kodiklatad Komandan Pussenkav Kodiklatad Kepala Staf Kodam Jaya Komandan Pusat Teritorial Angkatan Darat Panglima Kodam IV Diponegoro Panglima Kodam Jaya Staff Khusus KASADPenghargaan suntingTanda Jasa sunting Bintang Kartika Eka Paksi Naraya SL Seroja SL Santi Dharma SL Wira Karya SL Kesetiaan XXIV Tahun SL Kesetiaan XVI Tahun SL Kesetiaan VIII TahunReferensi sunting 1 pranala nonaktif permanen 2 Lihat pula suntingKodam JayaJabatan militerDidahului oleh Mayjen TNI Johannes Suryo Prabowo Pangdam Jaya22 Juli 2008 29 Juni 2010 Diteruskan oleh Mayjen TNI Marciano NormanDidahului oleh Mayjen TNI Agus Suyitno Pangdam IV Diponegoro2008 2008 Diteruskan oleh Mayjen TNI Haryadi SoetantoDidahului oleh Mayjen TNI Hotmangaraja Panjaitan Komandan Pusterad2007 2008 Diteruskan oleh Mayjen TNI S Simandjuntak nbsp Artikel bertopik biografi tokoh militer ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Darpito Pudyastungkoro amp oldid 25249184