www.wikidata.id-id.nina.az
Curtis Lee Mayfield 3 Juni 1942 26 Desember 1999 adalah penyanyi sekaligus pencipta lagu dan produser rekaman Amerika Serikat Ia adalah penyanyi beraliran soul R amp B dan funk yang dikenal berkat karya karya musiknya bersama The Impressions semasa Gerakan Hak Hak Sipil tahun 1960 an Ia juga dikenal berkat album jalur suara yang direkamnya untuk sebuah film blaxploitation berjudul Super Fly Mayfield dipandang sebagai perintis musik funk dan musik Afrika Amerika yang berbau politik 1 2 Ia juga adalah seorang musisi serba bisa dapat memainkan gitar gitar bass piano saksofon dan drum Curtis MayfieldCurtis Mayfield tampil di televisi Belanda tahun 1972 Informasi latar belakangNama lahirCurtis Lee MayfieldLahir 1942 06 03 3 Juni 1942Chicago Illinois Amerika SerikatMeninggal26 Desember 1999 1999 12 26 umur 57 Roswell Georgia Amerika SerikatGenreSoul Funk R amp B Chicago Soul Psychedelic SoulPekerjaanpenyanyi pencipta lagu produser rekaman multi instrumentalisInstrumenVokal gitar gitar bass piano saksofon drumTahun aktif1956 1999LabelCurtom Warner Bros RhinoArtis terkaitThe Impressions Jerry Butler Mayfield pernah memenangi Grammy Legend Award pada tahun 1994 dan Grammy Lifetime Achievement Award pada tahun 1995 Namanya dua kali diabadikan di The Rock and Roll Hall of Fame pertama sebagai anggota The Impressions pada tahun 1991 dan sekali lagi pada tahun 1999 sebagai artis solo Namanya juga pernah dua kali diabadikan di Grammy Hall of Fame Daftar isi 1 Filmografi 2 Diskografi 3 Referensi 4 Pranala luarFilmografi suntingMovin On Up The Music and Message of Curtis Mayfield and The Impressions DVD 2008 Super Fly 1972 sebagai diri sendiri Short Eyes 1977 sebagai Pappy Sgt Pepper s Lonely Hearts Club Band film 1978 sebagai tamu Curtis Mayfield Live at Ronnie Scotts dalam VHS dan DVD 2002 Diskografi suntingArtikel utama Diskografi Curtis Mayfield Curtis 1970 Roots 1971 Back to the World 1973 Got to Find a Way 1974 Sweet Exorcist 1974 There s No Place Like America Today 1975 Give Get Take and Have 1976 Never Say You Can t Survive 1977 Do It All Night 1978 Heartbeat 1979 Something to Believe In 1980 The Right Combination with Linda Clifford 1980 Love is the Place 1982 Honesty 1983 We Come in Peace with a Message of Love 1985 Take It to the Streets 1990 New World Order 1997 Referensi sunting Curtis Mayfield Rock and Roll Hall of Fame and Museum significant for the forthright way in which he addressed issues of black identity and self awareness left his imprint on the Seventies by couching social commentary and keenly observed black culture archetypes in funky danceable rhythms sounded urgent pleas for peace and brotherhood over extended cinematic soul funk tracks that laid out a fresh musical agenda for the new decade Diakses 28 November 2006 Soul icon Curtis Mayfield dies BBC News December 27 1999 Credited with introducing social comment to soul music Diakses 28 November 2006 Pranala luar suntingCurtis Mayfield di IMDb dalam bahasa Inggris Curtis Mayfield di AllMusic nbsp Artikel bertopik biografi penyanyi ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Curtis Mayfield amp oldid 22128322