www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk kegunaan lain lihat Cinta disambiguasi Cinta adalah sinetron Indonesia produksi Indika Entertainment yang ditayangkan perdana 4 Mei 1999 pukul 20 00 WIB di RCTI berdasarkan novel Seandainya Aku Boleh Memilih karya Mira W Sinetron ini disutradarai oleh Maruli Ara dan dibintangi oleh Desy Ratnasari Primus Yustisio dan Atalarik Syah CintaGenreDramaPembuatIndika EntertainmentBerdasarkanSeandainya Aku Boleh Memiliholeh Mira W SkenarioArmantonoSutradaraMaruli AraPemeranDesy RatnasariPrimus YustisioAtalarik SyahHanna HasyimDien NovitaRudy SalamLucky AlamsyahJames SahertianPenggubah lagu temaAndi Rianto Dorie KalmasLagu pembuka Bahasa Kalbu Titi DJLagu penutup Bahasa Kalbu Titi DJNegara asalIndonesiaBahasa asliBahasa IndonesiaJmlh musim1Jmlh episode26ProduksiProduserLeo SutantoKristuadji LegopranowoPenyuntingSentot SaidPengaturan kameraMulti kameraDurasi22 30 menitRilisJaringan asliRCTIFormat audioStereoDolby Digital 5 1Rilis asliSelasa 4 Mei 1999 Selasa 26 Oktober 1999 Tamat SinopsisRini adalah anak ketiga dari sebuah keluarga yang keras dalam mendidik anak anaknya Irwan abang sulungnya dipaksa masuk Fakultas Teknik dan belum juga lulus kuliah meski sudah kuliah sembilan tahun Arman anak kedua masuk ekonomi meskipun lebih suka main musik Reny adik Rini dikirim untuk studi ke Australia Rini kuliah di Kedokteran meski itu juga bukan kemauannya Di kampusnya Rini menjadi idola dan rebutan orang Tapi pilihan Rini malah jatuh pada Andi yang menderita penyakit jantung koroner Haris kakak Andi meragukan kesungguhan Rini Ibu Andi juga kuatir akan Andi akan kecewa Namun Rini ingin membuktikan cintanya pada Andi Atas bujukan Rini Andi bersedia berobat ke Amsterdam Selama Andi di Amsterdam hubungan Rini dan Haris menjadi akrab mulai tumbuh benih benih cinta di antara mereka Haris dan Rini berhubungan intim dan Rini hamil Takut mengecewakan Andi ibu Andi menyusun rencana Haris dikawinkan dengan Sukma meskipun Haris tidak mencintainya Begitu Rini melahirkan bayi Rini Doni diadopsi Haris dan Sukma Rini menyusul Andi ke Amsterdam dan mereka menikah di sana Haris sama sekali tidak memperdulikan Sukma Perhatian Sukma sendiri tercurah kepada Doni Sementara Rini sendiri tidak bisa merasakan kepuasan batin dari suaminya karena jantungnya yang lemah Beberapa tahun kemudian Andi dan Rini kembali ke tanah air Saat melihat Doni pikiran Rini berubah Dia menginginkan Doni tetapi Sukma tidak rela Diam diam Haris berusaha menjalin kembali hubungannya dengan Rini Haris berusaha membujuk Sukma agar menyerahkan Doni Karena Sukma tetap bersikeras Haris ingin menceraikan Sukma Andi sangat terpukul saat mengetahui bahwa Rini dan Haris berselingkuh dan buah cinta mereka adalah Doni Andi meninggal karena stroke Pada saat yang sama Sukma hampir mati keracunan Haris masuk penjara karena bukti bukti peracunan itu mengarah kepadanya Begitu Sukma mendengar tentang nasib Haris dia akhirnya dirawat di rumah sakit jiwa Kehilangan ibu nya Doni jatuh sakit Ini mendorong Sukma cepat sembuh sehingga bisa menjenguk Doni Pada akhirnya Rini sadar Doni membutuhkan Sukma Bukan Rini meskipun dia adalah ibu kandung Doni PemeranPemeran PeranDesy Ratnasari RiniPrimus Yustisio HarisAtalarik Syah AndiHanna Hasyim SukmaDien Novita Cokro a Rudy Salam SuryadirjoLucky Alamsyah Dokter NurdinJames Sahertian AnwarReferensi nbsp Artikel bertopik film Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Kesalahan pengutipan Ditemukan tag lt ref gt untuk kelompok bernama lower alpha tapi tidak ditemukan tag lt references group lower alpha gt yang berkaitan Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Cinta seri televisi 1999 amp oldid 24172564