www.wikidata.id-id.nina.az
Bukit Tranggulasih adalah sebuah tempat wisata yang terletak di Dusun III Kedungbanteng Desa Windujaya Kabupaten Banyumas Jawa Tengah Luas area wisata di Bukit Tranggulasih adalah 6 7 ha Posisi Bukit Tranggulasih menghadap ke lereng Gunung Slamet 1 Daftar isi 1 Daya tarik 2 Fasilitas 3 Jam buka 4 ReferensiDaya tarik suntingDaya tarik utama di Bukit Tranggulasih adalah pemandangan matahari terbit dan matahari terbenam Kedua fenomena alam ini dapat diamati karena letak Bukit Tranggulasih berada di ketinggian 750 meter di atas permukaan laut 2 Fasilitas suntingFasilitas yang tersedia bagi pengunjung di Bukit Tranggulasih antara lain area parkir toilet dan musala 3 Jam buka suntingBukit Tranggulasih buka setiap hari selama 24 jam sehingga pengunjung dapat menikmati keindahan bukit tanpa batasan waktu Namun Jam buka operasional untuk tempat ini mungkin dapat berubah sewaktu waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya 4 Bukit Tranggulasih dapat dicapai dari jalan jalan yang ada di Kabupaten Banyumas Jarak tempuhnya sekitar 27 7 km Akses menuju Bukit Tranggulasih dapat melalui beberapa jalan yakni Jalan Kaliputih Jalan Jatisaba Kidul Jalan Raya Gedong Jalan Raya Pejogol Jalan Ajibarang Secang Jalan Raya Kedungbanten Jalan Raya Dawuhanwetan atau Jalan Windujaya butuh rujukan Referensi sunting Media Kompas Cyber 2023 02 04 Bukit Tranggulasih di Banyumas Daya Tarik Jam Buka dan Rute Halaman all KOMPAS com Diakses tanggal 2023 02 26 Media Kompas Cyber 2023 02 04 Bukit Tranggulasih di Banyumas Daya Tarik Jam Buka dan Rute Halaman all KOMPAS com Diakses tanggal 2023 10 01 Times I D N Herlina Ratna Informasi Wisata Bukit Tranggulasih Lokasi Tips dan Fasilitas IDN Times Diakses tanggal 2023 02 26 Bukit Tranggulasih Info Jam Buka Alamat dan Ulasan Pengunjung Terbaru 2023 ApaBuka com Diakses tanggal 2023 02 26 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Bukit Tranggulasih amp oldid 24841320