www.wikidata.id-id.nina.az
Budva Montenegro Budva Budva pelafalan buːdv a atau budv a adalah kota pantai yang terletak di Montenegro Kota ini memiliki jumlah penduduk sebesar 18 000 jiwa dan merupakan ibu kota dari munisipalitas dengan nama yang sama Daerah pantai di sekitar Budva yang disebut Budvanska rivijera merupakan salah satu tempat wisata paling populer di Montenegro yang terkenal akan pantai pasirnya kehidupan malamnya dan kota tua yang menunjukkan arsitektur Laut Tengah Budva BudvaPemandangan BudvaBenderaLambang kebesaranNegara MontenegroSettlements33Pemerintahan Wali kotaLazar Rađenovic DPS DPS SDP Luas Total122 km2 47 sq mi Populasi Sensus 2003 Total10 918 Kepadatan130 km2 300 sq mi Municipality15 909Zona waktuUTC 1 CET Musim panas DST UTC 2 CEST Kode pos86000Kode area telepon 382 33ISO 3166 2 codeME 05Plat mobilBDSitus webhttp www opstinabudva com Kota kembar sunting nbsp San Remo Italia nbsp Sarande Albania nbsp Shengjin Albania nbsp Novi Sad Serbia nbsp Velika Plana Serbia nbsp Banska Bystrica Slowakia semenjak 2001 1 nbsp Ohrid MakedoniaCatatan kaki sunting Banska Bystrica Sister Cities 2001 2008 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012 03 03 Diakses tanggal 14 December 2008 Pranala luar sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Budva Situs web resmi Situs resmi Organisasi Wisata Budva Panduan wisata resmi Panduan wisata Budva Diarsipkan 2006 05 18 di Wayback Machine nbsp Artikel bertopik geografi atau tempat Montenegro ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Budva amp oldid 17928679