www.wikidata.id-id.nina.az
Brigade Infanteri Raider 9 Dharaka Yudha atau Brigif Raider 9 Dharaka Yudha merupakan salah satu brigade yang ada di dalam jajaran Divisi Infanteri 2 Kostrad 1 2 Markas komando Mako brigade ini berada di Patrang Kota Jember Jawa Timur Brigade Infanteri Raider 9 Dharaka YudhaLambang Brigif Raider 9 Dharaka YudhaDibentuk25 November 1963NegaraIndonesiaCabangInfanteriTipe unitRaiderPeranPasukan Pemukul Reaksi Cepat Lintas MedanBagian dariDivisi Infanteri 2 KostradMarkasJember Jawa TimurJulukanBrigif R 9 DYMotoCepat Senyap TepatBaret HIJAU LUMUT MaskotHarimau PutihUlang tahun25 NovemberTokohKomandanKolonel Inf M Fuad Suparlin S Ip M Tr Han Kepala stafLetkol Inf Suhendar Suryaningrat Daftar isi 1 Organik Kostrad 2 Lambang Satuan 3 Satuan 4 Komandan 5 ReferensiOrganik Kostrad suntingSesuai dengan perkembangan jaman dan selaras dengan perkembangan organisasi ABRI di tahun 1978 Surat Keputusan Kasad Nomor Kep 9 V 1978 tentang Pokok pokok Organisasi dan Tugas Kostrad Kopur II berada pada tingkat komando satuan pelaksana Sebagai konsekuensinya Kopur II diberi delegasi wewenang pembinaan terhadap satuan Infanteri Sejak tanggal 8 Maret 1979 satuan Brigif 6 Brigif 9 dan Brigif 13 beserta jajarannya berada di bawah komando pengendalian serta pembinaan Pangkopur II sesuai dengan Surat Perintah Pangkostrad Nomor Sprin 347 III 1979 tanggal 8 Maret 1979 Lambang Satuan suntingLambang satuan Brigif Raider 9 DY 2 Kostrad berlambangkan macan putih yang mana merupakan pengawal serta tunggangan dari prabu Tawang Alun dari kerajaan Blambangan yang bertempat di Rowo Bayu Banyuwangi 3 Satuan suntingAda 3 batalyon yang tergabung di dalam brigade ini yakni Yonif Raider 509 Balawara Yudha bermarkas di Jember Yonif Raider 514 Sabbada Yudha bermarkas di Bondowoso Yonif Raider 515 Ugra Tapa Yudha bermarkas di BanyuwangiKomandan suntingLetkol Inf Moch Jamal 25 Nopember 1963 sampai dengan 1 Januari 1968 Letkol Inf Sebastianus Siswarno 1 Januari 1968 sampai dengan 1 Januari 1970 Kolonel Inf Mujali 1 Februari 1970 sampai dengan 6 Februari 1974 Kolonel Inf Guwandi 6 Februari 1974 sampai dengan 10 Agustus 1974 Kolonel Inf Sudarto 10 Oktober 1974 sampai dengan 1 April 1978 Kolonel Inf Budhiharjo AS 1 April 1978 sampai dengan 21 Januari 1983 Kolonel Inf Sulaiman Karta 21 Maret 1983 sampai dengan 1 Maret 1985 Kolonel Inf Muzani Syukur 1 Maret 1985 sampai dengan 1 Februari 1986 Kolonel Inf Syamsir Siregar 1 Februari 1986 sampai dengan 26 Juni 1987 Kolonel Inf Dunija D 26 Juni 1987 sampai dengan 15 April 1989 Kolonel Inf Bambang Dipoyono 15 April 1989 sampai dengan 15 Januari 1990 Kolonel Inf Sumarno 15 Januari 1990 sampai dengan 1 Agustus 1992 Kolonel Inf Ismed Yuzairi 1 Agustus 1992 sampai dengan 4 Oktober 1993 Kolonel Inf Yudo Wibowo 4 Oktober 1993 sampai dengan 11 April 1995 Kolonel Inf Achmad Djunaidi Sikki 11 April 1995 sampai dengan 1 Februari 1996 Kolonel Inf Suprapto 1 Februari 1996 sampai dengan 1 September 1996 Kolonel Inf Bambang Suranto 1 September 1996 sampai dengan 4 Nopember 1997 Kolonel Inf Nanang Djuana Priadi 4 Nopember 1997 sampai dengan 8 Juni 1999 Kolonel Inf Asis Wanto 8 Juni 1999 sampai dengan 12 April 2001 Kolonel Inf Harry Purdianto S Ip 12 April 2001 sampai dengan 8 Nopember 2002 Kolonel Inf Djoko Setiono S Ip 8 Nopember 2002 sampai dengan 8 Nopember 2004 Kolonel Inf Achmad Fauzi S Ip 15 September 2004 sampai dengan 1 Februari 2007 Kolonel Inf Sukoso Maksum S Ip 1 Februari 2007 sampai dengan 5 Mei 2009 Kolonel Inf Restu Widiyantoro M DA 5 Mei 2009 sampai dengan 29 Desember 2009 Kolonel Inf Stephanus Tri Mulyono S Ip 29 Desember 2009 sampai dengan 2012 Kolonel Inf Erwansyah S Ip 2012 sampai dengan 2012 Kolonel Inf Suparlan Purwo Utomo S Ip 2012 sampai dengan 13 Nopember 2013 Kolonel Inf Wachid Apriliyanto S Ip 13 Nopember 2013 sampai dengan 18 Desember 2014 Kolonel Inf Wawan Pujiatmoko S Ip 18 Desember 2014 sampai dengan 25 April 2016 Kolonel Inf Franz Yohanes Purba S Ip 25 April 2016 s d 5 Juli 2017 Kolonel Inf Robby Suryadi S Sos 5 Juli 2017 3 Agustus 2019 4 5 Kolonel Inf Andreas Nanang Dwi Prastowo S Ip 3 Agustus 2019 27 Juni 2020 Kolonel Inf Antonius Yoyok Pranowo S Ip 27 Juni 2020 27 Maret 2021 6 Kolonel Inf Didik Efendi S Ip 23 Juni 2021 3 Januari 2023 Kolonel Inf M Fuad Suparlin S Ip M Tr Han 16 Januari 2023 Sekarang Referensi sunting Brigif 9 Kostrad Wiranto dan Kisah Patung Harimau Brigif 9 Jember YONIF 515 RAIDERPrajurit Yonif Raider 515 UTY 9 2 Kostrad Melaksanakan Tradisi Penerimaan Warga Baru Brigif Raider 9 DY 2 Kostrad Yang Lebih Dikenal Dengan Tradisi Macan Putih Pangdivif II Kostrad Hadiri Sertijab Danbrigif 9 pranala nonaktif permanen Sertijab Danbrigif 9 Kostrad Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015 08 15 Diakses tanggal 2015 06 07 Tiga Perwira baru Duduki kursi Jabatan di Divif 2 Kostrad nbsp Artikel bertopik Tentara Nasional Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Brigade Infanteri 9 amp oldid 24589692