www.wikidata.id-id.nina.az
Bintara adalah kelurahan yang berada di kecamatan Bekasi Barat Kota Bekasi Jawa Barat Indonesia Di kelurahan ini terdapat banyak perumahan di antaranya Perumahan Santunan Jaya Perumahan Pondok Cipta Perumahan Prima Bintara Perumahan Duta Kranji Griya Bintara Indah Perumahan Bintara Loka Indah Puri Bintara Regency dan Perumahan Mas Naga Bintara Kelurahan ini terdiri dari beberapa jalan utama yaitu jalan Bintara 1 2 3 sampai 17 Kantor kelurahan ini berada di dekat Perumahan Prima Bintara dan Griya Bintara Indah BintaraKelurahanNegara IndonesiaProvinsiJawa BaratKotaBekasiKecamatanBekasi BaratKodepos17134Kode Kemendagri32 75 02 1001Kode BPS3275060002Luas3 194 275 km Jumlah penduduk54 076 jiwaKepadatan jiwa km Kelurahan Bintara berbatasan dengan Kelurahan Jakasampurna di sebelah tenggara Kelurahan Pulogebang di sebelah utara Kelurahan Pondok Kopi di sebelah barat Kelurahan Kranji di sebelah timur dan Kelurahan Bintara Jaya di sebelah selatan Lokasi wilayah kelurahan ini cukup unik karena di sebelah barat berbatasan dengan DKI sementara pusat kota yang merupakan induk dari kelurahan ini yakni Kotamadya Bekasi ada di sebelah timur kelurahan ini Hal unik lain adalah kelurahan ini dilalui oleh jalan tol lingkar luar serta jalur kereta api istimewanya commuter line arah Bekasi Jakarta serta jalur lama dari Pasar Kranji ke Tanah Abang DKI sehingga menjadi tempat yang strategis untuk urusan mobilitas baik ke arah Jakarta atau kota kota lain di sebelah timur Jakarta Menjadi lebih mudah lagi sebab ada banyak pilihan moda perjalanan mau pakai sepeda motor mau pakai kereta api atau mau pakai kendaraan pribadi entah dengan tujuan dekat ke Jakarta atau ke arah timur Jakarta seperti Bandung Jawa Tengah bahkan Jawa Timur sekalipun Artikel bertopik kelurahan atau desa di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Bintara Bekasi Barat Bekasi amp oldid 24337978