www.wikidata.id-id.nina.az
Bergen adalah kota terbesar kedua di Norwegia Kota ini terletak di county Hordaland Jumlah penduduk 243 960 dan dibagi menjadi Arna Bergenhus Fana Fyllingsdalen Laksevag Ytrebygda Arstad dan Asane Kota ini didirikan oleh raja Olav Kyrre pada tahun 1070 M Bergen merayakan ulang tahun ke 900 pada 1970 Pada 1916 sebagian kota ini hancur terbakar Selama Perang Dunia II kota ini diduduki oleh tentara Jerman pada 9 April 1940 Bergen dinamai kota hujan atau Seattle nya Eropa Bendera Bergen NorwegiaOrang orang terkenal dari Bergen SuntingTrond Torleivsson Benkestok nobleman 1490 1558 Dorothe Engelbretsdotter penerbit 1634 1713 Ludvig Holberg playwright 1684 1754 Johan Sebastian Welhaven penerbit pujangga 1807 1873 Ole Bull violinis komposer 1810 1880 Gerhard Armauer Hansen peneliti 1841 1912 Edvard Grieg komposer pianis 1843 1907 Amalie Skram penerbit 1846 1905 Christian Michelsen pemlik kapal perdana menteri 1857 1925 Carl Joachim Hambro politikus Ketua Parlemen 1885 1964 Arnulf Overland penerbit 1889 1968 Tryggve Gran aviator 1889 1980 Nordahl Grieg pujangga penerbit 1902 1943 Torborg Nedreaas penerbit dan pemenang Kritikerprisen 1906 1987 Leif Andreas Larsen a k a Shetland Larsen anggota angkatan laut 1906 1990 Roald Jensen pemain sepak bola 1943 1987 Helge Jordal aktor 1946 Terje Rod Larsen diplomat sosiolog 1947 Jan Eggum penyanyi penulis lagu 1951 Terje Hauge wasit sepak bola 1965 Sissel Kyrkjebo penyanyi 1969 Varg Vikernes produser musik arsonist pembunuh 1973 Olve Eikemo Abbath produser musik 1973 Erlend Oye produser musik 1975 Eirik Glambek Boe produser musik 1975 Kurt Nilsen produser musik 1978 Sondre Lerche produser musik 1982 Christine Guldbrandsen penyanyi 1985 Roger Tiegs produser musik 197 Kings of Convenience grup musik indie folk pop 1999 Alan Walker produser musik DJ 2013 Kygo produser musik DJ 2013 Boy Pablo bandGaleri Sunting nbsp Pemandangan Bergen dari gunung Floyen nbsp Universitas Bergen nbsp Pelabuhan nbsp Pemukiman di pusat kota nbsp Danau Lille Lungegardsvannet nbsp Katedral nbsp Museum seni nbsp Taman Gamlehaugen nbsp Musikkpaviljongen BergenPranala luar SuntingThe World Heritage City Bergen Diarsipkan 2007 04 02 di Wayback Machine Bergen Guide Bergensposten Pictures from Bergen pranala nonaktif permanen Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Bergen amp oldid 18935387