www.wikidata.id-id.nina.az
Bank Prancis bahasa Prancis Banque de France berkantor pusat di Paris adalah bank sentral Prancis Bank PrancisBanque de FranceKantor pusatParis PrancisDidirikan18 Januari 1800GubernurFrancois Villeroy de GalhauNegaraPrancisSitus webwww banque france fr1 Banque de France masih ada tetapi banyak fungsi yang diambil alih oleh ECB Bank Prancis adalah lembaga independen anggota Eurosystem sejak 1999 Tiga misi utamanya sesuai dengan statusnya sebagai bank sentral adalah untuk menggerakkan strategi moneter Prancis memastikan stabilitas keuangan dan menawarkan layanan perbankan kepada rumah tangga usaha kecil dan menengah serta negara Prancis Bank Prancis adalah anggota Sistem Bank Sentral Eropa yang terdiri dari Bank Sentral Eropa ECB dan bank sentral nasional NCB dari semua anggota Uni Eropa UE Daftar isi 1 Sejarah 2 Referensi 3 Bacaan lanjutan 4 Pranala luarSejarah suntingUpaya pertama Kerajaan Prancis dalam mendirikan bank sentral adalah Banque generale Banque Generale Privee atau Bank Swasta Umum yang didirikan oleh John Law atas perintah Adipati Orleans setelah kematian Louis XIV Hal ini bertujuan untuk merangsang perekonomian Prancis yang stagnan dan membayar utang negara akibat peperangan pada masa pemerintahan Louis XIV termasuk Perang Takhta Spanyol Bank ini dinasionalisasi pada bulan Desember 1718 atas permintaan Law dan secara resmi berganti nama menjadi Banque royale sebulan kemudian Kebijakan ini berdampak besar menyebabkan industri Prancis tumbuh 60 dalam kurun dua tahun tetapi kebijakan merkantilisme Law berusaha untuk menciptakan monopoli besar yang mengarah ke Gelembung Mississippi Kolapsnya Mississippi Company dan Banque Royale menyebabkan Prancis tidak memiliki bank sentral selama hampir seabad yang diduga turut memicu krisis ekonomi Louis XVI dan Revolusi Prancis Lembaga keuangan berikutnya seperti la Caisse d escompte 1776 1793 dan la Caisse d escompte du commerce 1797 1803 menggunakan kata caisse sampai Napoleon mengganti kembali istilah tersebut dengan la Banque de France Bank Prancis pada tahun 1800 Referensi suntingBacaan lanjutan suntingAccominotti Olivier The Sterling Trap Foreign Reserves Management at the Bank of France 1928 19 European Review of Economic History 13 No 3 2009 1 Bazot Guillaume Michael D Bordo and Eric Monnet The Price of Stability The Balance Sheet Policy of the Banque de France and the Gold Standard 1880 1914 NBER Working Papers Number 20554 October 2014 2 Bouvier Jean The Banque de France and the State from 1850 to the Present Day in Fausto Vicarelli et al eds Central banks independence in historical perspective Walter de Gruyter 1988 pp 73 104 Irwin Douglas A The French Gold Sink and the Great Deflation of 1929 32 Dartmouth College 3 Diarsipkan 2018 10 19 di Wayback Machine Jacoud Gilles Crises et Apprentissage La Banque de France en 1848 Entreprises et Histoire Dec 2012 Issue 69 pp 27 37 Plessis Alain The history of banks in France in Pohl Manfred and Sabine Freitag eds Handbook on the history of European banks Edward Elgar Publishing 1994 pp 185 296 online Diarsipkan 2018 10 03 di Wayback Machine Yee Robert The Bank of France and the Gold Dependency Observations on the Bank s Weekly Balance Sheets and Reserves 1898 1940 Johns Hopkins University Studies in Applied Economics No 128 4 Pranala luar sunting Prancis Inggris Official site of Bank of France Prancis Beginnings of Banque de France The directors of Bank of France between 1800 and 1815 Koordinat 48 51 52 N 2 20 21 E 48 864478 N 2 339289 E 48 864478 2 339289 Prancis Banque de France Minitel Connection Documents and clippings about Bank Prancis di Arsip Pers Abad ke 20 dari Perpustakaan Ekonomi Nasional Jerman ZBW Templat Topik Prancis Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Bank Prancis amp oldid 23227139