www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini bukan mengenai Bank Bali salah satu pendahulu Bank Permata Bank BPD Bali adalah bank pembangunan daerah yang berbentuk badan usaha milik daerah Provinsi Bali yang ada di Bali 3 Bank BPD BaliPT Bank Pembangunan Daerah BaliKantor pusat Bank BPD Bali di DenpasarNama dagangBank BPD BaliJenisBadan usaha milik daerahIndustriPerbankanDidirikan5 Juni 1962KantorpusatJalan Raya Puputan Niti Mandala Denpasar Bali IndonesiaWilayah operasiProvinsi BaliTokohkunciI Ketut Nurcahya Komisaris Utama I Made Sudja CEO 1 2 PendapatanRp 1 62 Trilyun 2020 Laba operasiRp 706 Milyar 2020 Laba bersihRp 522 Milyar 2020 Total asetRp 26 11 Trilyun 2020 Total ekuitasRp 3 26 Trilyun 2020 PemilikPemerintah Provinsi Bali dan Pemerintah Kabupaten dan Kota di BaliKaryawan1 327 2020 Divisi1 Kantor Pusat 14 Kantor Cabang 38 Kantor Cabang Pembantu 51 Kantor Kas 48 Kegiatan Pelayanan Kas 7 Kas MobilSitus webSitus resmi BPD Bali Daftar isi 1 Sejarah 1 1 Pendirian 1962 1 2 Perubahan ke Badan Hukum Perseroan 2004 1 3 Peningkatan aktivitas 2004 1 4 Peningkatan Modal Dasar Perseroan 2004 2 Referensi 3 Pranala luarSejarah suntingPendirian 1962 sunting Bank BPD Bali didirikan tanggal 5 Juni 1962 dengan Akta Notaris Ida Bagus Ketut Rurus Nomor 131 Dengan diberlakukannya Undang Undang Nomor 13 Tahun 1962 tentang Pokok Bank Pembangunan Daerah Bali maka akta notaris tersebut dibatalkan dan selanjutnya berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 6 DPR DGR 1965 Tanggal 9 Februari 1965 didirikanlah Bank Pembangunan Daerah Bali dengan bentuk hukum Perusahaan Daerah Perubahan ke Badan Hukum Perseroan 2004 sunting Perubahan bentuk badan hukum Bank Pembangunan Daerah Bali menjadi Perseroan Terbatas PT berdasarkan Akta Pendirian Nomor 7 tanggal 12 Mei 2004 yang dibuat dihadapan Notaris Ida Bagus Alit Sudiatmika SH di Denpasar yang telah mendapat pengesahan dari Menteri Kehakiman dan Hak Asasi Manusia RI berdasarkan Surat Keputusan No C 12858HT 01 01 TH 2004 tanggal 21 Mei 2004 Tambahan Berita Negara RI No 50 tanggal 22 Juni 2004 dan telah disesuaikan dengan Undang Undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas dengan Akta No 25 tanggal 8 Agustus 2008 yang dibuat oleh I Made Widiada SH Notaris di Denpasar yang disahkan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia RI berdasarkan Surat Keputusan No AHU 63398 AH 01 02 tanggal 15 September 2008 Tambahan Berita Negara RI No 81 tanggal 7 Oktober 2008 dan telah mengalami beberapa kali perubahan dengan perubahan terakhir Akta Nomor 24 tentang Berita Acara Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan tanggal 11 Maret 2015 yang dibuat oleh I Made Widiada Sarjana Hukum Notaris di Denpasar Peningkatan aktivitas 2004 sunting Pada tahun 2004 aktivitas PT Bank Pembangunan Daerah Bali ditingkatkan dari Bank Umum menjadi Bank Umum Devisa berdasarkan persetujuan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia Nomor 6 32 KEP DGS 2004 tanggal 11 Nopember 2004 Peningkatan Modal Dasar Perseroan 2004 sunting Untuk meningkatkan kegiatan usaha PT Bank Pembangunan Daerah Bali meningkatkan modal dasar awal pendirian dari Rp 75 000 000 000 00 menjadi Rp 250 000 000 000 00 Modal dasar tersebut kemudian ditingkatkan menjadi Rp 1 000 000 000 000 00 Satu Triliun Rupiah dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa RUPS LB tahun 2004 yang dikukuhkan dengan Akta Nomor 49 tanggal 31 Agustus 2004 Sesuai dengan Akta Nomor 24 tentang Berita Acara Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan tanggal 11 Maret 2015 yang dibuat oleh I Made Widiada Sarjana Hukum Notaris di Denpasar Bank Pembangunan Daerah Bali mengubah anggaran dasar perseroan menjadi Rp 4 000 000 000 000 00 empat triliun rupiah 4 Referensi sunting Agus Rustam Wiratmini Ni Putu Eka ed BPD Bali Tetapkan Tiga Direksi Bisnis com Diakses tanggal 2019 07 01 Manajemen dan Pejabat Eksekutif BPD Bali bpdbali co id Diakses tanggal 2019 07 01 pranala nonaktif permanen Profil Perusahaan BPD Bali bpdbali co id Diakses tanggal 2019 07 01 Bali Bank Pembangunan Daerah Sejarah Singkat BPD Bali www bpdbali co id Diakses tanggal 15 07 2019 Periksa nilai tanggal di access date bantuan Pranala luar suntingSitus web resmi nbsp Artikel bertopik bank atau perbankan ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Bank BPD Bali amp oldid 25558514