www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu waktu Cari sumber Banjaragung Kajoran Magelang berita surat kabar buku cendekiawan JSTORBanjaragung adalah sebuah desa di Kecamatan Kajoran Magelang Jawa Tengah Indonesia BanjaragungDesaNegara IndonesiaProvinsiJawa TengahKabupatenMagelangKecamatanKajoranKode pos56163Kode Kemendagri33 08 12 2021Luas149 52 Ha 1 Jumlah penduduk jiwaKepadatan jiwa km Daftar isi 1 Geografi 2 Pemerintahan 3 Referensi 4 Pranala luarGeografi suntingSecara geografis Desa Banjaragung terletak di Kecamatan Kajoran Kabupaten Magelang Provinsi Jawa Tengah Jaraknya ke pusat Kota Magelang adalah 30 km Desa ini berada di sebelah selatan Gunung Sumbing yang membuat jalanan di desa ini banyak yang menanjak dan curam Letaknya yang berada di kaki Gunung Sumbing menjadikan desa ini bersuhu relatif rendah yaitu bersuhu harian rata rata 24 C Bahkan suhu udara bisa menyentuh angka 14 C 15 C di waktu fajar Kondisi alam yang sejuk dengan air yang melimpah dimanfaatkan oleh masyarakat desa ini untuk mencari nafkah di sektor pertanian Pemerintahan suntingDaftar Kepala Desa Banjaragung No Kepala Desa Tahun Menjabat1 Djoyo Menggolo 1892 19292 Podho Redjo 1921 19453 Hardjo Waspodho 1946 19664 Muh Djawadi 1988 20065 Edy Sulistya 2007 20136 Didik Fatkhurohman 2014 sekarangReferensi suntingPranala luar sunting nbsp Artikel bertopik kelurahan atau desa di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Banjaragung Kajoran Magelang amp oldid 22715913