www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk orang lain dengan nama yang sama lihat Bambang Ismawan Biografi ini tidak memiliki sumber tepercaya sehingga isinya tidak dapat dipastikan Bantu memperbaiki artikel ini dengan menambahkan sumber tepercaya Materi kontroversial atau trivial yang sumbernya tidak memadai atau tidak bisa dipercaya harus segera dihapus Cari sumber Bambang Ismawan pengusaha berita surat kabar buku cendekiawan JSTOR Pelajari cara dan kapan saatnya untuk menghapus pesan templat ini Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini Untuk keterangan lebih lanjut klik tampil di bagian kanan Mengganti markah HTML dengan markah wiki bila dimungkinkan Tambahkan pranala wiki Bila dirasa perlu buatlah pautan ke artikel wiki lainnya dengan cara menambahkan dan pada kata yang bersangkutan lihat WP LINK untuk keterangan lebih lanjut Mohon jangan memasang pranala pada kata yang sudah diketahui secara umum oleh para pembaca seperti profesi istilah geografi umum dan perkakas sehari hari Sunting bagian pembuka Buat atau kembangkan bagian pembuka dari artikel ini Susun header artikel ini sesuai dengan pedoman tata letak Tambahkan kotak info bila jenis artikel memungkinkan Hapus tag templat ini Fransiskus Xaverius Bambang Ismawan lahir 7 Maret 1938 adalah seorang tokoh usahawan sosial di Indonesia Bambang IsmawanLahir7 Maret 1938 umur 85 PekerjaanPengusahaBambang Ismawan menjabat Sekretaris Eksekutif Ikatan Usahawan Pancasila 1964 Tahun itu pula ia lulus dari Jurusan Ekonomi Pertanian Fakultas Ekonomi UGM Setahun berikutnya ia menjabat Ketua Umum Ikatan Petani Pancasila 1965 yang semula berkedudukan di Semarang Ia anak pertama dari lima bersaudara Ayahnya Seman Tirtohardjono seorang pedagang beras Ibunya Isnaningsih adalah aktivis Perwari Persatuan Wanita Republik Indonesia Ibu mendidik saya dalam disiplin Dari Ayah saya belajar wiraswasta tuturnya Kalau kamu punya modal besar dan berhasil itu biasa tetapi kalau hanya bermodalkan kepercayaan dan berhasil itu baru sukses katanya menirukan ayahnya Bambang Ismawan yang juga Sekretaris Jenderal Himpunan Kerukunan Tani Indonesia HKTI menikah dengan Sylvia Maria Kwee yang dikenalnya sejak di UGM Ketika anak pertama lahir tahun 1967 Bambang Ismawan terpaksa meminjam uang untuk menebus anaknya dari rumah bersalin Begitu pula kejadiannya dengan anak kedua yang lahir tahun 1971 Bambang Ismawan Pendiri 1967 dan kini Ketua Pembina Yayasan Bina Swadaya Pendiri 1969 dan kini Pemimpin Umum Majalah Pertanian TRUBUS serta aktif sebagai pengurus di berbagai organisasi kemasyarakatan antara lain Sekretaris Jendral GEMA PKM Gerakan Bersama Pengembangan Keuangan Mikro Indonesia Ketua Pembina Yayasan Agro Ekonomika Ketua Pembina Asosiasi Kewirausahaan Sosial Indonesia Ketua Pengurus Yayasan Aksi Sinergi Untuk Indonesia Ketua Umum Perhimpunan Sahabat Flobamora Ketua Asia Solidarity Economy Council ASEC Indonesia Gerakan Ekologi Gotongroyong Daftar isi 1 Pendidikan 2 Karier 3 Publikasi 4 Penghargaan 5 Pranala luarPendidikan suntingSD Negeri Babat 1950 SMP Katolik di Blitar 1954 SMA Katolik di Kediri 1957 Bsc FE UGM Yogyakarta 1961 Drs FE UGM Yogyakarta 1964 Pascasarjana Ilmu Sosiologi Perdesaan di IPB Bogor 1983 Saat ini tercatat sebagai mahasiswa Program Doktor di Universitas Leiden Belanda Karier suntingSekretaris Eksekutif Ikatan Usahawan Pancasila 1964 1965 Sekretaris Universitas Katolik Atma Jaya Semarang 1964 1965 Ketua Umum Ikatan Petani Pancasila 1965 1973 Staff di Departemen Pengairan Dasar RI 1965 1968 Pendiri Perhimpunan Ekonomi Pertanian Indonesia PERHEPI pada tahun 1970 serta menjabat sebagai Sekretaris Jenderal sampai 1986 Pendiri Himpunan Kerukunan Tani Indonesia HKTI tahun 1973 menjabat sebagai Sekretaris Jenderal dan Ketua sampai 2004 Pendiri Sekretariat Bina Desa 1974 pernah menjadi Ketua Anggota Dewan Penasihat Center for The Development of Human Resources in Rural Asia CENDHRRA Manila 1979 1991 Pendiri PDF Partnership in Development Forum UN NGOs Forum tahun 1989 Pengurus kemudian Pembina Yayasan Atma Jaya Jakarta 1994 2013 Anggota Board of Director dari OIKOCREDIT sekretariat di Amersfoort Belanda 1996 1999 Peserta International Leaders Forum ILF on Development Finance 1997 2004 Pendiri Koperasi Bina Masyarakat Mandiri sebagai lembaga APEX keuangan mikro 1998 dan menjabat sebagai Ketua sampai 2004 Anggota Asia Pasific Banking with the Poor Network Sekretariat di Brisbane pernah menjadi Ketua tahun 2000 2005 Ikut mendirikan World Citizen Assembly Paris 2001 Ikut mendirikan Asia Japan Partnership Network AJPN for Poverty Reduction berfungsi sebagai Koordinator Pengembangan Keuangan Mikro 2002 Menjadi anggota penasehat Japanese ODA Overseas Development Assistant tahun 2003 2006 Wakil Ketua Koalisi Kependudukan dan Pembangunan 2004 2010 Pendiri dan anggota World Entrepreneurship Forum Lyon Prancis 2008 Pendiri Asosiasi Kewirausahaan Sosial Indonesia AKSI Ketua Pembina 2009 2014 Pendiri 2011 dan Ketua Pengurus Yayasan Aksi Sinergi Untuk Indonesia Sinergi Indonesia Pendiri 2011 dan Ketua Asia Soilidarity Economy Council ASEC Indonesia Gerakan Ekologi Gotongroyong Publikasi suntingAktif dalam berbagai pertemuan ilmiah sebagai peserta maupun narasumber baik di dalam maupun di luar negeri Pemikiran pemikirannya yang dituangkan dalam tulisan dipublikasikan oleh berbagai media Disamping itu menjadi penulis penyunting editor dari buku buku Realino Apa dan Siapa Forsino 1991 Djikstra Pelancar Musyawarah Bina Swadaya 1991 Kelompok Masyarakat dan Pendampingannya Bina Swadaya 1994 LSM dan Program IDT Bina Swadaya 1994 Pemberdayaan Orang Miskin Refleksi Seorang Pegiat LSM Puspa Swara 2000 Bina Swadaya dan Pengembangan Keuangan Mikro di Indonesia Bina Swadaya 2000 Keuangan Mikro Sebuah Revolusi Tersembunyi dari Bawah Gema PKM Indonesia 2005 Meretas Masa Depan Spirit Realino Solusi Masalah Bangsa Forsino 2006 Membangun Indonesia Dari Desa Melalui Keuangan Mikro Gema PKM Indonesia 2012 Keberdayaan Berkelanjutan Sinergi dan Agen Perubahan Sinergi Indonesia 2012 Meningkatkan Keberdayaan Masyarakat Berkelanjutan Bina Swadaya 2013 Penghargaan suntingPada tahun 1995 menerima penghargaan Satya Lancana dari Presiden RI bidang pembangunan ekonomi khususnya pengembangan koperasi Pada 2006 menjadi yang pertama di Indonesia penerima penghargaan Social Entrepreneur of The Year dari Ernst amp Young Indonesia dan dari The Schwab Foundation for Social Entrepreneurship Swiss Agustus 2008 menerima penghargaan Senior Fellow dari Ashoka Foundation Amerika Serikat Desember 2008 menerima SANG PEMULA AWARD dari Yayasan NewSeum Indonesia yang diberikan selaku Pendiri Majalah Pertanian Trubus karena konsistensinya membangun pertanian dan perekonomian rakyat 10 November 2015 menerima Lifetime Achievement Award dari Syamsi Dhuha Foundation Bandung sebagai socialpreneurs yang berkomitmen dan berdedikasi pada pengembangan kemajuan dan lahirnya socialpreneurs di Indonesia 21 Agustus 2017 ia menjadi salah satu dari 72 Ikon Prestasi Indonesia dari Badan Pembinaan Ideologi Pancasila BPIP 8 Maret 2018 ia menerima Gold Winner dari Global Business and Interfaith Awards 2018 untuk kategori Partnership and Collective Action Pranala luar suntingApa dan Siapa Bambang Ismawan pranala nonaktif permanen Kisah Sukses Seorang Wirausahawan Sosial dari situs Kompas Global Business amp Interfaith Peace Medalist Bambang Ismawan Berdayakan Ekonomi lewat Petani Pancasila Hybrid Social Enterprise Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Bambang Ismawan pengusaha amp oldid 22459231