www.wikidata.id-id.nina.az
Bahasa Proto Indo Arya PIA atau bahasa Indo Arya Purba adalah rekonstruksi bahasa purba yang merupakan leluhur dari rumpun bahasa Indo Arya 1 Rekonstruksi ini dimaksudkan untuk memperkirakan bentuk dan tata bahasa dari bangsa Indo Arya purba dikenal sebagai bangsa Arya Proto Indo Arya diturunkan dari bahasa Proto Indo Iran yang juga diturunkan dari bahasa Proto Indo Eropa 2 yang dikategorikan sebagai bahasa Satem 3 Proto Indo AryaIndo Arya PurbaPIAReka ulang dariRumpun bahasa Indo AryaLeluhurreka ulangProto Indo Eropa Proto Indo Iran Portal Bahasa L B PWBantuan penggunaan templat iniPemberitahuanTemplat ini mendeteksi bahwa artikel bahasa ini masih belum dinilai kualitasnya oleh ProyekWiki Bahasa dan ProyekWiki terkait dengan subjek Apa tujuan penilaian artikel Sistem penilaian memungkinkan ProyekWiki memantau kualitas artikel dalam bidang subjeknya dan memprioritaskan pengerjaan artikel iniSiapa yang dapat menilai artikel Secara umum siapa pun dapat menambah atau mengubah peringkat artikel Namun menilai sebuah artikel sebagai Kelas A umumnya membutuhkan persetujuan dari setidaknya dua penyunting dan label AB dan AP hanya boleh digunakan pada artikel yang telah diulas dan saat ini ditetapkan sebagai artikel bagus atau artikel pilihan 16 49 Minggu 23 Juli 2023 UTC hapus singgahan Daftar isi 1 Sejarah 2 Perbedaan dengan bahasa Sanskerta Weda 3 Referensi 3 1 Catatan kaki 3 2 Daftar pustaka 4 Pranala luarSejarah SuntingArtikel utama Rumpun bahasa Indo Arya Proto Indo Arya berarti leluhur bahasa Indo Arya Kuno 1500 300 SM yang ragamnya memiliki bukti tertulis sebagai bahasa Sanskerta Weda sehingga bahasa Weda adalah bahasa tertulis yang paling mirip dengan bahasa Proto Indo Arya 4 Perbedaan dengan bahasa Sanskerta Weda SuntingMeskipun bahasa Weda sangat kuno bahasa Indo Arya Kuno lainnya melestarikan sejumlah kecil bentuk dan tata bahasa yang hilang dalam bahasa Weda 5 Salah satunya adalah bentuk lafal bahasa Proto Indo Eropa yang terkenal yaitu bunyi l and r Bahasa Weda seperti bahasa Iran lainnya menggabungkan kedua lafal menjadi r Namun kemudian beberapa contoh bunyi pada bahasa Indo Eropa lainnya seperti l kembali muncul dalam bahasa Sanskerta Klasik yang menunjukkan bahwa ada pelestarian ragam bahasa Indo Arya awal yang setara dengan bahasa Weda Ragam dengan bunyi l menjadi bunyi paling diketahui dari bahasa Prakerta Magadhi 6 Gugus konsonan kṣ kʂ yang paling umum dari bahasa Sanskerta memiliki rentang bunyi yang sangat beragam dari bahasa Proto Indo Eropa PIE dan turunannya bahasa Proto Indo Iran PII yang sebagian bunyinya menjadi berbeda dalam bahasa Indo Arya selanjutnya 7 ks kʷs gs gʷs PIE gt ks PII gt kh kkh Indo Arya Pertengahan dʰgʷʰ gʰs gʷʰs PIE gt gʱzʱ PII gt gh ggh Indo Arya Pertengahan tḱ ǵs ḱs PIE gt tc cs PII gt ch cch Indo Arya Pertengahan dʰǵʰ ǵʰs PIE gt ȷ ʱzʱ PII gt jh jh Indo Arya Pertengahan Referensi SuntingCatatan kaki Sunting Cardona George Jain Dhanesh 26 Juli 2007 The Indo Aryan Languages ISBN 9781135797119 Diakses tanggal 24 Oktober 2015 ARYANS Encyclopedia Iranica Encyclopedia Iranica Diakses tanggal 23 Oktober 2015 Wheeler L Kip The Indo European Family of Languages Dr Wheeler s Website Diakses tanggal 12 November 2015 see e g Radhakrishnan amp Moore 1957 hlm 3 Witzel Michael Vedas and Upaniṣads in Flood 2003 hlm 68 MacDonell 2004 hlm 29 39 Sanskrit literature 2003 in Philip s Encyclopedia Accessed 2007 08 09 Masica Colin P 1991 The Indo Aryan Languages hlm 156 Masica Colin P 1991 The Indo Aryan Languages hlm 97 Kobayashi Masato 2004 Historical Phonology of Old Indo Aryan Consonants Study of Languages and Cultures of Asia and Africa Monograph Series 42 hlm 60 65 ISBN 4 87297 894 3 Daftar pustaka Sunting Morgenstierne Georg Early Iranic Influence upon Indo Aryan Acta Iranica I serie Commemoration Cyrus Vol I Hommage universel 1974 271 279 Pranala luar SuntingCategory Proto Indo Aryan language dalam Wiktionary bahasa Inggris Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Bahasa Proto Indo Arya amp oldid 21771040