www.wikidata.id-id.nina.az
Bahasa Ayamaru atau Karon Dori merupakan sebuah bahasa dalam rumpun bahasa Papua yang dituturkan di bagian tengah Semenanjung Doberai di Papua Barat Indonesia Sejauh ini Ayamaru tidak dapat dihubungkan secara genealogis dengan bahasa manapun di dunia sehingga dianggap sebagai bahasa isolat Bahasa Ayamaru Ayamuru Karon DoriDituturkan diIndonesiaWilayah Papua BaratEtnisAyamaruPenutur25 000 1987 1 Rumpun bahasaPapua Barat Doberai Maybrat KaronAyamaruKode bahasaISO 639 3Mencakup a href http www 01 sil org iso639 3 documentation asp id ayz ayz a Mai Brat a href http www 01 sil org iso639 3 documentation asp id kgw kgw a Karon DoriGlottolog a href http glottolog org resource languoid id maib1239 maib1239 a 2 File map frameless upright 1 45 AyamaruTampilkan peta Papua wilayah IndonesiaAyamaruTampilkan peta IndonesiaKoordinat 1 22 S 132 35 E 1 37 S 132 59 E 1 37 132 59 Portal BahasaL B PWBantuan penggunaan templat iniPemberitahuanTemplat ini mendeteksi bahwa artikel bahasa ini masih belum dinilai kualitasnya oleh ProyekWiki Bahasa dan ProyekWiki terkait dengan subjek Apa tujuan penilaian artikel Sistem penilaian memungkinkan ProyekWiki memantau kualitas artikel dalam bidang subjeknya dan memprioritaskan pengerjaan artikel iniSiapa yang dapat menilai artikel Secara umum siapa pun dapat menambah atau mengubah peringkat artikel Namun menilai sebuah artikel sebagai Kelas A umumnya membutuhkan persetujuan dari setidaknya dua penyunting dan label AB dan AP hanya boleh digunakan pada artikel yang telah diulas dan saat ini ditetapkan sebagai artikel bagus atau artikel pilihan 14 26 Senin 16 Oktober 2023 UTC hapus singgahan Bahasa Ayamaru dicirikan dengan jumlah konsonan yang kecil dan penghindaran kluster konsonan Terdapat dua gender gramatikal dalam bahasa ini yaitu gender maskulin dan taktermarkahi Morfologinya lumayan sederhana Imbuhan imbuhan penanda persona ditambahkan pada verba dan nomina yang dimiliki secara inalienabel Bahasa Ayamaru memiliki sistem demonstrativa kata seperti ini atau itu yang rumit Demonstrativa dalam bahasa Maybrat memarkahi jarak dari pembicara kekhususan dan fungsi sintaktis Dalam klausa bahasa Ayamaru memiliki urutan kata subjek verba objek yang kaku Dalam frasa nomina pewatas diletakkan setelah nomina inti Deret verba seperti verba serial lazim ditemui dan verba juga mengisi fungsi yang biasanya dipenuhi oleh adjektiva dan preposisi dalam bahasa seperti bahasa Inggris Daftar isi 1 Rujukan 2 Daftar pustaka 3 Bacaan lanjutan 4 Pranala luar SayaRujukan Sunting Mai Brat di Ethnologue ed ke 18 2015 Karon Dori di Ethnologue ed ke 18 2015 Hammarstrom Harald Forkel Robert Haspelmath Martin ed 2019 Maybrat Karon Glottolog 4 1 Jena Jerman Max Planck Institute for the Science of Human History Pemeliharaan CS1 Tampilkan editors link Daftar pustaka SuntingBrown William U 1990 Mai Brat nominal phrases PDF Dalam Purwo Bambang Kaswanti Miscellaneous studies of Indonesian and other languages in Indonesia part X NUSA Linguistic Studies of Indonesian and Other Languages in Indonesia 32 Jakarta Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya hlm 43 61 Brown William U 1991 A quantitative phonology of Mai Brat PDF Dalam Dutton Tom Papes in Papuan linguistics no 1 Dept of Linguistics Australian National University hlm 1 27 hdl 1885 145736 ISBN 0 85883 393 X Dol Philomena Hedwig Sequences of verbs in Maybrat Dol Philomena Hedwig 1998 Form and function of demonstratives in Maybrat Perspectives on the Bird s Head of Irian Jaya Indonesia proceedings of a conference Leiden 13 17 October 1997 Jelle Miedema et al eds Amsterdam Rodopi hlm 535 553 ISBN 978 90 420 0644 7 Dol Philomena Hedwig 2007 A grammar of Maybrat A language of the Bird s Head Peninsula Papua province Indonesia Pacific Linguistics Canberra Australian National University hdl 1885 146742 ISBN 978 0 85883 573 3 Donohue Mark 2011 A grammar of Maybrat A language of the Bird s Head Peninsula Papua Province Indonesia review Oceanic Linguistics 50 1 279 283 doi 10 1353 ol 2011 0011 ISSN 1527 9421 Elmberg John Erik 1955 Field notes on the Mejbrat people in the Ajamaru District of the Bird s Head vogelkop Western New Guinea Ethnos 20 1 1 102 doi 10 1080 00141844 1955 9980787 ISSN 0014 1844 Foley William A 2017 The morphosyntactic typology of Papuan languages The Languages and Linguistics of the New Guinea Area A Comprehensive Guide Berlin Boston De Gruyter Mouton ISBN 978 3 11 029525 2 Gratton Nancy E 1991 Mejbrat Dalam Hays Terence E Encyclopedia of world cultures Volume II Oceania New York G K Hall hlm 195 97 ISBN 0816118094 Hays Terence 2003 Mai Brat PDF Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 2022 03 29 Diakses tanggal 2020 07 30 Holton Gary Klamer Marian 2017 The Papuan languages of East Nusantara and the Bird s Head The Languages and Linguistics of the New Guinea Area A Comprehensive Guide Berlin Boston De Gruyter Mouton ISBN 978 3 11 029525 2 Reesink Ger 2005 West Papuan languages Roots and development Dalam Andrew Pawley Robert Attenborough Robin Hide Jack Golson Papuan pasts Cultural linguistic and biological histories of Papuan speaking peoples Canberra Pacific Linguistics hlm 185 218 ISBN 0858835622 OCLC 67292782 Bacaan lanjutan SuntingDol Philomena Maybrat Contains a Maybrat story along with interlinear glosses and a translation Pranala luar SuntingKoleksi rekaman audio akses terbuka bahasa Maybrat CVL1 di Paradisec membutuhkan registrasi Daftar kosakata dasar bahasa Maybrat Diarsipkan 2020 08 14 di Wayback Machine di Austronesian Basic Vocabulary Database daftar yang lebih pendek di TransNewGuinea org mencakup item dalam dialek Karon Dori 3U third person unmarked gender ADV adverb ial ATTR attributive ENUM enumerator INT interrogative NEG negative particle PROHIB prohibitive REDUP reduplication REL relativiser U unmarked gender nbsp Artikel bertopik kelompok bahasa Papua ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Bahasa Ayamaru amp oldid 24032063