www.wikidata.id-id.nina.az
Antonio Fontanesi 23 Februari 1818 17 April 1882 adalah seorang pelukis Italia yang tinggal di periode Meiji Jepang antara tahun 1876 dan 1878 Ia memperkenalkan teknik lukisan cat minyak Eropa ke Jepang dan memberikan peran penting dalam pengembangan lukisan Jepang modern yōga gaya Barat Ia dikenal karena karya karyanya dalam gaya romantis di Sekolah Barbizon Prancis 1 Antonio FontanesiAntonio FontanesiLahir 1818 02 23 23 Februari 1818Reggio Emilia Emilia RomagnaMeninggal17 April 1882 1882 04 17 umur 64 Turin ItaliaKebangsaanItaliaPekerjaanSenimanRitorno dal pascolo The Course to the Pasture oil on wood Galleria SabaudaReferensi suntingMason Penelope History of Japanese Art Prentice Hall 2001 ISBN 0 13 117602 1 Sadao Tsuneko et al Discovering the Arts of Japan A Historical Overview Oxford University Press 2003 ISBN 4 7700 2939 X 2 Calderini M 1901 Catalogo Illustrato La Biennale de VeneziaVolume 4 Mostra Retrospettiva Stabilimento di Carlo Ferrari hlm 122 131 Yamada Chisaburo July 1940 Japanese Modern Art Monumenta Nipponica 3 2 567 578 doi 10 2307 2382598 JSTOR 2382598 nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Antonio Fontanesi Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Antonio Fontanesi amp oldid 21979276